Anis Masruroh
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PELAKSANAAN SIMPAN PINJAM BAGI PEREMPUAN TERHADAP TINGKAT KREATIVITAS IBU RUMAH TANGGA Anis Masruroh; Holilulloh Holilulloh; Yunisca Nurmalisa
Jurnal Kultur Demokrasi Vol 4, No 5 (2016): JURNAL KULTUR DEMOKRASI
Publisher : FKIP Unila

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The purpose of this study was to analyze the effect of the implementation of the Savings and Loan Program for Women to the level creativity of housewife in developing small and medium enterprises in Dewa Braja Village Way Jepara District of East Lampung 2016. The method used in this research was quantitative descriptive. The sampling technique used purposive random sampling. The number of samples in this study of 24 respondents, the data source of this research was from the questionnaire confirmed by observation, the technique used was quantitative descriptive analysis techniques, data analysis technique used was using Chi Square. The results showed that the implementation of the savings and loan program for women affect the creativity of housewives in Dewa Braja Village Way Jepara District of East Lampung.Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pelaksanaan Program Simpan Pinjam Bagi Perempuan terhadap tingkat kreatifitas Ibu rumah tangga dalam mengembangkan usaha kecil menengah di Desa Braja Dewa Kecamatan Way Jepara Lampung Timur Tahun 2016. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Teknik sampling yang digunakan purposive random sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini 24 responden, sumber data penelitian ini dari angket yang dikuatkan dengan observasi, teknik yang digunakan adalah teknik analisis deskriptif kuantitatif, teknik analisis data yang digunakan yaitu menggunakan Chi Kuadrat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan program simpan pinjam bagi perempuan berpengaruh terhadap kreativitas ibu rumah tangga Di Desa Braja Dewa Kecamatan Way Jepara Lampung Timur.Kata kunci: ibu rumah tangga, kreativitas, pengaruh