This Author published in this journals
All Journal Psiko-Edukasi
Fenny Fenny
Guru BK SD Mahabodhi Vidya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Psiko-Edukasi

Penanganan Empat Siswi SMA St. Theresia Kelas X Yang Mengalami Penyesuaian Diri Rendah Melalui Konseling Kelompok Model Client-Centered Fenny Fenny
Psiko-Edukasi Vol 12, No 2 (2014): Psiko Edukasi
Publisher : Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penyesuaian diri rendah adalah kekurangmampuan individu untuk menyesuaikan diri dengan keadaan dalam dirinya dan dengan orang lain.Konseling kelompok merupakan salah satu cara untuk menangani konflik antarpribadi dan membantu individu untuk mengembangkan kemampuan pribadi. Model Client-Centered merupakan suatu pendekatan yang berpusat pada konseli, yaitu konselor terlibat langsung membangun suasana dalam proses konseling yang membutuhkan keterampilan konselor. Tujuan penelitian adalah melakukan penanganan empat siswi SMA St. Theresia kelas X yangmengalami penyesuaian diri rendah melalui konseling kelompok model Client-Centered. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan bimbingan konseling (PTBK).Teknik pengumpulan data dengan skala penilaian yang digunakan untuk mendapatkan siswi yang termasuk dalam klasifikasi penyesuaian diri rendah.Hasil penelitian menunjukkan bahwa konseling kelompok model Client-Centered mampu meningkatkan penyesuaian diri rendah empat siswa SMA St. Theresia kelas X.