Ajat Sudrajat
Program Studi Teknik Fisika, Fakultas Teknik dan Sains, Universitas Nasional

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengendalian Parameter Suhu Pada Mini Plant Boiler Dengan Menggunakan Pengendali PID Alexander Christofer Re Gunadhi; Ajat Sudrajat; Kiki Rezki Lestari
Jurnal Ilmiah Giga Vol 21, No 2 (2018): Volume 21 Edisi 2 Tahun 2018
Publisher : Universitas Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (484.987 KB) | DOI: 10.47313/jig.v21i2.604

Abstract

Boiler adalah suatu peralatan yang dioperasikan agar memproduksi uap air.Sistem boiler terdiri dari sistem air umpan, sistem steam, dan sistem bahan bakar.Salah satu faktor terpenting pada sistem boiler ini adalah suhu, di mana suhu harusdijaga konstan supaya sistem dapat berjalan baik pada saat memproses air menjadiuap. Pada penelitian ini telah dilakukan rancang bangun sistem mini plant boilerdengan sistem berupa loop tertutup (closed loop) dan telah didapatkan nilai parameterPID dengan menggunakan metode Ziegler-Nichols closed loop. Pengujian sistemdilakukan dengan nilai set point suhu 1000C dan dilakukan selama ± 1 jam. Daripengujian sistem didapatkan nilai respon transien sistem, di antaranya rise time, delaytime, settling time, peak time, dan overshoot. Respon sistem menunjukkan bahwapengendali PID dapat mengendalikan sistem mini plant boiler dengan baik danmampu mempertahankan nilai set point suhu yang telah ditetapkan