Sutarto HP
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PENGGESERAN PARADIGMA PELATIHAN DARI ORIENTASI AKTIVITAS DI KELAS KE HASIL DI TEMPAT KERJA Sutarto HP
Jurnal Cakrawala Pendidikan No 2 (2013): CAKRAWALA PENDIDIKAN Juni 2013, Th. XXXII, No. 2
Publisher : LPMPP Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (340.608 KB) | DOI: 10.21831/cp.v0i2.1475

Abstract

Abstrak: Kenyataan masih banyak menunjukan pelatihan yang diselenggarakan hanya terfokus pada aktivitas di tempat pelatihan. Evaluasi yang dilakukanpun terbatas pada hasil belajar di tempat pelatihan. Pelatihan ini tentu belum efektif dan disebut sebagai pelatihan berorientasi aktivitas (PBA). Untuk mengetahui efektivitas pelatihan, maka evaluasi perlu dilakukan sampai di tempat kerja sehingga dapat diketahui apakah ada peningkatan produk/jasa (results) bagi institusi. Jenis pelatihan ini disebut sebagai pelatihan berorientasi hasil (PBH). Penulisan artikel ini bertujuan mendeskripsikan strategi perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi PBH melalui kajian literature yang dipadukan dengan fakta yang terjadi di lapangan. Hasil kajian diharapkan menjadi referensi bagi para perencana dan penyelenggara pelatihan agar mampu menggeser paradigma dari PBA ke PBH. Kata Kunci: paradigma, pelatihan, aktivitas, hasil A PARADIGM SHIFT FROM ACTIVITY-ORIENTED IN THE CLASSROOM TO PRODUCT-ORIENTED IN THE WORKPLACE Abstract: Reality showed that most trainings were conducted focusingon classroom activities. The evaluation was limited only to measure participant’s mastery of training materials given in the classroom. These trainings surely were not effective yet and called as Training for Activity (TFA). To determine training effectiveness, the evaluation needed to be administered in the workplace to know whether there wasan improvement in products/services (results) for the institution. This training referred to Training for Impact (TFI). The purpose of this article is to describe the strategy in planning, implementing, and evaluating TFI through literature review combined with field data/information. The findings of the study were expected to be a reference for planners and organizers of training and were able to shift the paradigm from TFA to TFI. Keywords: paradigms, training, activity, product