Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

BENTUK DAN MAKNA VARIASI BAHASA DALAM CERITA PENDEK BERBASIS KEARIFAN LOKAL Nina Nurfiana; Tati Sri Uswati; Tato Nuryanto
Diksi Vol 27, No 2: DIKSI SEPTEMBER 2019
Publisher : Faculty of Languages and Arts, Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (62.023 KB) | DOI: 10.21831/diksi.v27i2.25014

Abstract

(Title: Form and Meaning of Language Variation in Short Stories Based on Local Wisdom). The purpose of this studyis to analyze the form and meaning of language variations in short stories based on the local wisdom of XI MIA 3 students at SMAN 1 Astanajapura. The method that used in this research is descriptive qualitative. Based on the data and results of the analysis, it can be concluded that the variety of languages used in short stories which based on local wisdomis diverse. In the short stories there are alsolanguage variations in the terms of speakers that related to dialect and sociolec. The benefits ofthis studyin education can be used for learning Indonesian and literature, such as KD Indonesian specialization in class XII, that is 3.5 to identify sentences in various languages, so that it is used as a reference in identifying various languages. Meanwhile, it can be used as reference materials for other researchers, especially in sociolinguistic. Keywords: language variations, forms, meanings, short stories, local wisdom
Kesalahan Sintaksis Pada Skripsi Mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tati Sri Uswati; Tato Nuryanto
Indonesian Language Education and Literature Vol 4, No 1 (2018)
Publisher : Jurusan Tadris Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (556.322 KB) | DOI: 10.24235/ileal.v4i1.1880

Abstract

The purpose of this paper is to measure the language skills of IAIN Syekh Nurjati Cirebon students in thesis writing by analyzing the misuse of syntactic constructs in the form of phrases and sentences based on the cause of the occurrence and how to improve it. This study uses descriptive qualitative-quantitative methods. In the preparatory stage, data collection of 18 theses of IAIN Syekh Nurjati Cirebon students was graduated in 2018 from three faculties, namely nine majors. Furthermore, all sentences containing syntax errors are recorded in the data card and categorized according to the criteria for the form of syntactic errors. Data that has been classified is then analyzed and described as errors and corrections. Comparison of misuse of phrase structure and nearly 3: 1 sentence. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengukur kemampuan berbahasa mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon pada penulisan skripsi dengan menganalisis kesalahan penggunaan konstruksi sintaksis yang berupa frasa dan kalimat berdasarkan penyebab terjadinya dan bagaimana alternatif pembenahannya. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif-kuantitatif. Pada tahap persiapan, dilakukan pengumpulan data 18 skripsi mahasiswa IAIN Syekh Nurjati Cirebon kelulusan tahun 2018 dari tiga fakultas, yaitu sembilan jurusan. Selanjutnya semua kalimat yang mengandung kesalahan sintaksis dicatat dalam kartu data dan dikategorikan menurut kriteria bentuk kesalahan sintaksis. Data yang sudah diklasifikasikan kemudian dianalisis dan dideskripsikan kesalahan dan pembetulannya. Perbandingan kesalahan penggunaan struktur frasa dan akalimat hampir mencapai 3:1.
PENGGUNAAN BAHASA ILMIAH PADA PENULISAN SKRIPSI: PROBLEMATIKA DAN ALTERNATIF SOLUSINYA (Studi Kasus Mahasiswa Jurusan Pendidikan Agama Islam IAIN Syekh Nurjati Cirebon) Tati Sri Uswati
Indonesian Language Education and Literature Vol 1, No 1 (2015)
Publisher : Jurusan Tadris Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (849.108 KB) | DOI: 10.24235/ileal.v1i1.51

Abstract

Thesis is the final project of writing for students as one of the important document that represents the prestige of the institution. There are still many errors or incompatibility with the principles of the scientific diversity of languages in the thesis. Therefore, research needs to be done about it. This study aims to: 1) describe the use of scientific language on the writing of students of Department of Islamic Education IAIN Syekh Nurjati Cirebon, 2) describes the types of errors using scientific language in the thesis of the department, 3) fix the mistakes the use of scientific language, and 4) writing scientific language to describe the problems and alternative solutions. Data were taken randomly by 20% (24 thesis) of a total population of 120 thesis. The method used is descriptive qualitative. Based on the analysis of data errors, word formation found 31 errors, 61 errors word choice, sentence drafting error 62, 11 arrangement error of reasoning, and the application of rule 105 spelling errors. In addition, there are eight abstract by writing clauses ended up using the same words, but a matter of a different percentage. There are also eight title essay that begins with the word influence.
Kesalahan Morfologi Pada Teks Eksplanasi Siswa SMA Negeri 7 Cirebon Rina Maulindah; Tati Sri Uswati
Indonesian Language Education and Literature Vol 5, No 1 (2019)
Publisher : Jurusan Tadris Bahasa Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1325.825 KB) | DOI: 10.24235/ileal.v5i1.5210

Abstract

Explanatory texts are new subjects that are important for students to master, including the language system. This study aims to describe the forms of morphological errors in the writing of explanatory essays in class XI students of SMAN 7 Cirebon in the academic year 2019/2020. The subject of this qualitative research was in the form of an explanatory text essay from class XI students of SMA Negeri 7 Cirebon. Data collected through a literature study. Data analysis uses document analysis by identifying, analyzing, and describing morphological errors in explanatory texts written by students. The results of this study indicate that of 58 explanatory texts, there were 296 cases, including 198 or 67% affixation writing errors, 12 or 4% writing reduplication errors and 86 or 29% writing composition/compounding errors. Teks eksplanasi merupakan mata pelajaran baru yang penting untuk dikuasai siswa, termasuk sistem kebahasaannya. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bentuk-bentuk kesalahan morfologi pada penulisan karangan eksplanasi siswa kelas XI SMAN 7 Cirebon tahun pelajaran 2019/2020. Subjek penelitian kualitatif ini berupa karangan teks eksplanasi siswa kelas XI SMA Negeri 7 Cirebon. Data dikumpulkan melalui studi pustaka. Analisis data menggunakan analisis dokumen dengan mengidentifikasi, menganalisis, dan mendeskripsikan kesalahan morfologi pada teks eksplanasi yang ditulis oleh siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 58 teks eksplanasi, terdapat 296 kasus, meliputi: 198 atau 67% kesalahan penulisan afiksasi, 12 atau 4% kesalahan penulisan reduplikasi, dan 86 atau 29% kesalahan penulisan komposisi/pemajemukan.
Nilai-Nilai Karakter dalam Novel Maryamah Karpov: Mimpi-Mimpi Lintang Karya Andrea Hirata Sebagai Bahan Ajar Novel di SMA Lita Yolanda Aprilianti; Tati Sri Uswati; Tato Nuryanto
DISASTRA: PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA Vol 3, No 1 (2021): JANUARI
Publisher : IAIN Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29300/disastra.v3i1.3306

Abstract

Nilai karakter dalam novel Maryamah Karpov: Mimpi-mimpi Lintang beragam. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan nilai-nilai karakter dan  mengembangkan novel Maryamah Karpov: Mimpi-mimpi Lintang sebagai bahan ajar novel di kelas XII SMA. Metode yang digunakan dalam menganalisis data adalah dengan teknik deskriptif kualitatif. Metode yang digunakan dala pengumpulan data yaitu metode analisis isi dengan teknik studi pustaka dan angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa novel Maryamah Karpov: Mimpi-mimpi Lintang Karya Andrea Hirata terdapat nilai karakter dalam hubungannya dengan Tuhan, nilai karakter dalam hubungannya dengan diri sendiri, nilai karakter dalam hubungannya dengan sesama, nilai karakter dalam hubungannya dengan lingkungan dan sosial serta nilai karakter dalam hubungannya dengan kebangsaan. Hasil validasi yang telah dilakukan oleh validator ahli sebesar 84,37% sehingga dapat dikatakan termasuk dalam kategori cukup valid dan dapat digunakan namun perlu direvisi kecil sebagai bahan ajar.
DIKSI DAN POLA KALIMAT PADA PUISI ANAK-ANAK DI MAJALAH SAHABAT M. Adil Fadhli; Tati Sri Uswati; Indrya Mulyaningsih
Nuances of Indonesian Language Vol 1, No 1 (2020)
Publisher : PPJB-SIP (Perkumpulan Pengelola Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pengajarannya).

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1585.709 KB) | DOI: 10.51817/nila.v1i1.21

Abstract

Poetry is a literary work that uses language and is used to express themselves. Not only adults but also children also create literary works, including poetry. Children's poetry is poetry created by children, or by adults, but intended for children. This research was conducted to determine the form of diction and sentence patterns used in children's poetry on the Sahabat Magazine page. This research is expected to add to the scientific treasures in the field of children's literature learning. The method used in this study is referring to the method of copy, note, and documentation through screenshots, while the method in data analysis uses the equivalent method. The diction form used by children's poetry in Sahabat Magazine is classified as very varied. The number of diction forms used is 11 forms, including synonym, connotative, denotative, concrete, abstract, scientific, popular, general, special, foreign terms, and conversation. However, the use of denotative and concrete diction forms is more dominant than other diction, because all poetry uses the dictions forms. The sentence patterns used are very diverse. In this study found 38 different patterns. Sentence patterns are obtained from sentences that have one clause, two clauses, and no clauses.
ANALISIS KEMAMPUAN BERBICARA MAHASISWA MELALUI MEDIA YOUTUBE Tati Sri Uswati; Rahayu Pristiwati; Veni Nurpadillah
CAKRAWALA LINGUISTA Vol 5, No 1 (2022): Volume 5 Number 1 July 2022
Publisher : STKIP Singkawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26737/cling.v5i1.2843

Abstract

This research, entitled Analysis of Students' Speaking Ability through Youtube Media, aims to see students' speaking skills by utilizing social media, especially YouTube in the lecture process. Lecturers initiate to use youtube media, this aims to create an atmosphere that allows students to practice directly using spoken language, as well as a form of motivation so that students can improve their speaking skills. This research is qualitative research. The source of the data in this study is a video uploaded via YouTube as a result of the civil service course assignment. The results of this study The use of YouTube media in lecture activities, especially in civility courses, can motivate students to improve speaking skills. Currently, the influence of mass media, especially YouTube, on students is quite large. This can be seen from several student recognitions, namely they become more enthusiastic and creative in doing assignments.
Implementasi evaluasi CIPP untuk pembelajaran daring teknik kepewaraan: Studi kasus di IAIN Syekh Nurjati Cirebon Tati Sri Uswati; Antonius Nesi; Wagiran
KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya Vol. 8 No. 2 (2022): Oktober
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/kembara.v8i2.21314

Abstract

Penelitian ini dilatari oleh adanya praktik pembelajaran Teknik Kepewaraan yang dilaksanakan secara daring selama masa pandemi Covid-19. Sebagai mata kuliah keterampilan berbicara, perkuliahan Teknik Kepewaraan yang dilaksanakan secara daring itu perlu dievaluasi untuk mendapatkan gambaran yang komprehensif tentang keberhasilan pembelajaran. Sejalan dengan itu, tujuan penelitian ini adalah mengimplementasikan evaluasi CIPP untuk pembelajaran daring Teknik Kepewaraan di IAIN Syekh Nurjati Cirebon. Peneliti menggunakan teknik studi dokumen dan kuesioner untuk mengumpulan data. Peneliti membedakan dua jenis data di dalam analisis data, yakni data kualitatif dan kuantitatif. Data kualitatif yang diperoleh dari studi dokumen dianalisis menggunakan model analisis Miles dan Huberman, yaitu pengumpulan, reduksi, verifikasi, dan penyimpulan hasil analisis. Data kuantitatif diperoleh dari kuesioner dan dianalisis menggunakan teknik analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian ini dideskripsikan sebagai berikut. Pertama, pada evaluasi aspek konteks dan proses yang didasarkan pada indikator-indikator yang telah ditetapkan peneliti ditemukan bahwa ada kesesuaian antara RPS, bahan ajar, dan dokumen-dokumen pendukung lainnya dengan hasil analisis kuesioner. Kedua, pada aspek evaluasi proses dan produk, ada kesejajaran antara hasil studi dokumen dengan kuesioner. Artinya, indikator-indikator yang dievaluasi pada dokumen sesuai dengan hasil kuesioner dari mahasiswa. Penyempurnaan dokumen seperti RPS dan bahan ajar serta lampiran-lampirannya menjadi hal penting untuk dipertimbangkan ke depan melalui adaptasi konteks, input, proses, dan produk.
Analisis Nilai-Nilai Sosial dalam Novel Rahasia Hujan Karya Adham T. Fushama dan Pemanfaatannya sebagai Video Pembelajaran Novel di SMA Kelas XI Muzaki Muzaki; Tato Nuryanto; Tati Sri Uswati
Deiksis Vol 15, No 1 (2023): Deiksis
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI, Jakarta, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/deiksis.v15i1.13672

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan nilai-nilai sosial dalam novel Rahasia Hujan karya Adham T.fushama dan pemanfaatannya sebagai video pembelajaran di SMA kelas XI. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Berdasarkan hasil analisis nilai-nilai sosial pada novel Rahasia Hujan terdapat 30 nilai sosial. Tolong menolong sebanyak 9, tanggung jawab 3, empati 6, peduli 4, cinta kasih 4, dan kerja sama sebanyak 4. Hasil analisis nilai sosial dalam novel Rahasia Hujan karya Adham T. Fushama dimanfaatkan sebagai video pembelajaran untuk kelas XI. Nilai-nilai sosial yang ada pada novel Rahasia Hujan dapat diimplikasikan menjadi bahan pembelajaran bahasa dan sastra yang ada di SMA. Yakni dapat menumbuhkan kepekaan siswa terhadap nilai-nilai sosial yang menjadi tauladan untuk digunakan dalam kehidupan sehari-hari siswa
Nilai Moral pada Novel Habibi Ya Nurul Ain Karya Maya Lestari GF Melalui Pendekatan Pragmatik dan Pemanfaatannya sebagai Video Pembelajaran Eva Saeva Nurhayati; Tati Sri Uswati; Emah Khuzaemah
Jurnal Guru Indonesia Vol 2, No 1 (2022)
Publisher : Perkumpulan Pengelola Jurnal Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pengajarannya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1551.022 KB) | DOI: 10.51817/jgi.v2i1.219

Abstract

AbstractThis study aims to find the moral values in the Habibie Ya Nurul Ain novel and its use as a novel learning video. The research method used in this study is a qualitative descriptive method. The data source is the owner of the data or the individual who is requested for data. The main data source of this research is the quotation of moral values in the novel. The method of data collection is done by studying the documentation obtained in this study, namely literary works (novels). Data validity is done by doing triangulation. The data collection technique used in this research is library technique, reading and note-taking. The results showed that: (1) Habibie Ya Nurul Ain's novel contains moral values. The moral values contained include the moral values of human relations with God, human relationships with themselves, and human relationships with other people. The value of human moral relationship with God which is indicated by the attitude of knowing God, and morals towards God there are 15 quotes. The value of a human's moral relationship with himself is shown by the attitude of discipline, honesty, independence, diligence, respect, patience, responsibility, empathy, conscience, self, and justice control 32 quotes. The value of human moral relations with other humans is shown by the attitude of kinship, friendship, and tolerance, there are 19 quotes. From these moral values, it can be used as a novel learning video. The learning material developed in this study has passed the validation test and is declared suitable for use as an alternative learning. AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menemukan nilai moral dalam novel Habibie Ya Nurul Ain dan pemanfaatannya sebagai video pembelajaran novel. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif. Sumber data merupakan pemilik data atau individu yang dimintai data. Sumber data utama penelitian ini adalah kutipan nilai moral dalam novel. Metode pengumpulan data dilakukan dengan studi dokumentasi yang didapatkan pada penelitian ini yaitu karya sastra (novel). Validitas data dilakukan dengan cara melakukan triangulasi. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik pustaka, baca dan catat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) novel Habibie Ya Nurul Ain mengandung nilai moral. Nilai moral yang terkandung antara lain nilai moral hubungan manusia dengan Tuhan, hubungan manusia dengan dirinya sendiri, dan hubungan manusia dengan orang lain. Nilai moral hubungan manusia dengan Tuhan ditunjukan dengan sikap mengenal Tuhan, dan akhlak terhadap Tuhan terdapat 15 kutipan. Nilai moral hubungan manusia dengan dirinya sendiri ditunjukkan dengan dengan sikap disiplin, jujur, mandiri, rajin, rasa hormat, sabar, tanggung jawab, empati, hati nurani, kontrol diri, dan keadilan terdapat 32 kutipan. Nilai moral hubungan manusia dengan manusia lain ditunjukkan dengan sikap kekeluargaan, persahabatan, dan toleransi terdapat 19 kutipan. Dari nilai-nilai moral tersebut dapat dimanfaatkan sebagai video pembelajaran novel. Materi ajar yang dikembangkan dalam penelitian ini sudah melewati uji validasi dan dinyatakan layak digunakan sebagai alternatif pembelajaran.