I Gusti Agung Sri Mustika Putra
Universitas Udayana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kabupaten Gianyar I Gusti Agung Sri Mustika Putra; Ni Ketut Lely Aryani Merkusiwati
E-Jurnal Akuntansi Vol 23 No 1 (2018)
Publisher : Accounting Department, Economic and Business Faculty of Universitas Udayana in collaboration with the Association of Accounting Department of Indonesia, Bali Region

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJA.2018.v23.i01.p18

Abstract

Salah satu sumber penerimaan pemerintah adalah penerimaan dari sektor pajak. Pajak memberikan peran yang sangat penting karena dapat meningkatkan pendapatansuatu negara yang digunakan untuk pembangunan dan penunjang kesejahteraan masyarakat di suatu negara.Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) merupakan salah satu pajak daerah yang membiayai pembangunan daerah provinsi. Beberapa faktor yang memengaruhi kepatuhan Wajib Pajak antara lain penerapan sistem administrasi perpajakan modern, kesadaran wajib pajak dan sanksi pajak. Metode penentuan sampel yang digunakan adalah accidental sampling. Jumlah responden sebanyak 100 orang. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Berdasarkan hasil penelitian, diketahui terdapat pengaruh positif penerapan sistem administrasi perpajakan modern, kesadaran Wajib Pajak, dan sanksi pajak pada kepatuhan Wajib Pajak Kendaraan Bermotor di Kabupaten Gianyar. Kata Kunci :Administrasi Perpajakan, Kesadaran, Sanksi, Kepatuhan,