I Gede Agus Dana Iswara
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERAN BRAND IMAGE DALAM MEMEDIASI PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH TERHADAP PURCHASE INTENTION I Gede Agus Dana Iswara; I Made Jatra
E-Jurnal Manajemen Vol 6 No 8 (2017)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (350.713 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hubungan electronic word of mouth terhadap purchase intention Smartphone Samsung dengan brand image sebagai variabel mediasi. Penelitian ini dilakukan di Kota Denpasar. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 104 responden dengan menggunakan metode non–probability sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah teknik analisis jalur (path analysis). Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa electronic word of mouth berpengaruh signifikan terhadap brand image. Electronic word of mouth berpengaruh signifikan terhadap purchase intention. Brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap purchase intention. Peran brand image sebagai variabel pemediasi turut mempengaruhi dan menentukan efektivitas pengaruh dari electronic word of mouth terhadap purchase intention.