Thamrin Thamrin
Fakultas Perikanan dan IImu Kelautan, Universitas Riau.

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pertumbuhan dan Kemampuan Planula Karang Scleractinia AIveopora japonica Eguchi dalam Menempel Thamrin Thamrin
ILMU KELAUTAN: Indonesian Journal of Marine Sciences Vol 7, No 3 (2002): Jurnal Ilmu Kelautan
Publisher : Marine Science Department Diponegoro University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (948.172 KB) | DOI: 10.14710/ik.ijms.7.3.158-163

Abstract

Alveopora japonica Eguchi memproduksi tipe planula dalam bentuk normal dan abnormal (kembar). Kedua tipe planula-planula ini mampu menempel, melakukan metamorfosis dan tumbuh. Planula kembar mampu menempel sebagai mana planula normal bila disediakan substrat (substrat dari alam). Tipe planula­planula kembar ini diperkirakan menempel sangat dekat dengan induknya. Akan tetepi, kecepaten penempelannya berbeda nyata antara berbeda substrat dan sebagian kecil planula menempel pada batu hitam (black shale) dan ubin keramik dalam 4 minggu. Kondisi permukaan substrat yang ditutupi oleh microorganisme tidak begitu penting dalam penempelan, dan tipe substrat sendiri mungkin jauh lebih penting menentukan keberhasilan planula-planula ini dalam penempelan.Kata kuncl: karang; Alveopora japonica; planula; substrate; penempelan   Alveopora japonica Eguchi produced normal and abnormal (fused) type of planulae. Both planulae types were capable in settling, metamorphosing and growing. Branched planulae could settle in the same as normal planulae when there were introduced to an appropriate substrate type (the natural substret). These fused planulae types were predicted to settle very close to their parents. However, settlement rate was significantly different among different substrate types and small number of planulae settled on black shale and tiles during 4 weeks. The surface condition of substrate covered by organic coating may not be so important in settlement, and the substrate type itself might be much more essential for determining the successof these planulae in settlement.Keywords: coral; Alvopora japonica; planulae; substrate; settlement