Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Emitor: Jurnal Teknik Elektro

Pengaruh Jumlah Komputer terhadap Tingkat Radiasi Elektromagnetik dan Dampak Kesehatan Manusia dalam Lingkungan Teradiasi Mohamad Arif Hermawan; Upik Nurbaiti; Ian Yulianti
Emitor: Jurnal Teknik Elektro Vol 21, No 1: Maret 2021
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/emitor.v21i1.13001

Abstract

Perkembangan teknologi membuat banyak perubahan dalam berbagai bidang dan sektor aktivitas manusia. Penggunaan teknologi seperti komputer yang berlebihan dapat menyebabkan masalah kesehatan yang ditimbulkan karena pada komputer selain menampilkan gambar dan teks pada monitor komputer yang sedang digunakan juga mengeluarkan radiasi dan gelombang elektromagnetik yang tidak dapat dideteksi oleh indra mata. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jumlah komputer terhadap tingkat radiasi elektromagnetik dan dampak Kesehatan. Hasil penelitian tingkat radiasi elektromagnetik yang ditimbulkan oleh beberapa jumlah komputer menunjukkan radiasi elektromagnetik sebesar 0.037 mT sampai 0,051 mT. Tingkat radiasi warung internet di desa Jatibarang dengan jumlah komputer 7 unit masih tergolong aman untuk manusia atau pengunjung warung internet.