Yuni Harmawati
Universitas PGRI Madiun

Published : 7 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat

PKM bagi Siswa SMK Wijaya Kusuma Kabupaten Madiun Melalui Pelatihan Ecopreneur Maretha Berlianantiya; Khoirul Huda; Yoga Ardian Feriandi; Yuni Harmawati
E-Dimas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol 11, No 1 (2020): E-DIMAS
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/e-dimas.v11i1.2349

Abstract

Pelaksanaan kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan lulusan SMK guna menciptakan lapangan kerja dengan meemanfaatkan  alih IPTEKS ke berbasis ecopreneur (lingkungan). Kegiatan ecopreneur adalah pelatihan kewirausahaan berbasis lingkungan untuk SMK Wijaya Kusuma Madiun. Metode pelaksanaan PKM ini: (a) Pelatihan keterampilan melalui program lokakarya ecopreneur dengan materi wirausaha dan motivasi hidup milenial, (b) pelatihan ecopreneur. Hasil kegiatan PKM adalah a). membuat pewarna alami menggunakan kunyit dan kulit kayu mahoni. Kain yang digunakan adalah primisima. Hari pertama, memberikan peningkatan pemahaman pentingnya menjadi pengusaha muda yang tetap memperhatikan aspek lingkungan, b), kegiatan membuat motif batik pada kain primisima, dan c). proses pewarnaan dari ekstrak kunyit dan mahoni. Berdasarkan evaluasi bahwa workshop ecopreneur serta pelatihan memanfaatkan pelestarian alam seperti kunyit dan kulit kayu mahoni memberikan dampak pengetahuan siswa tentang pewarna alam dari lingkungan hidup. Keberadaan ecopreneur dapat menambah kecintaan proses pelestarian alam dan tidak harus menggunakan pewarna tekstil (bahan kimia) yang berdampak buruk bagi lingkungan.