Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : UNEJ e-Proceeding

IMPACT OF AGRICULTURE PRODUCTIVITY ON ECONOMICS GROWTH: A CASE STUDY OF ASEAN-3 Pannawadee Radinghin; Shania Temeña; Badara Shofi Dana
UNEJ e-Proceeding the 3rd International Conference on Economics, Business, and Accounting Studies
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The agricultural sector still has a large contribution to economic growth in developing countries such as ASEAN. Because the agricultural sector absorbs high labor and has a large output as a source of economic growth in developing countries. Based on the level of productivity of agriculture sector in ASEAN-3 (Indonesia, Thailand, and the Philippines), this study aims to see the contribution of agricultural sector productivity to economic growth. Variables used as a proxy for agricultural productivity are gross capital formation, agriculture value-add, employment in agriculture sector, inflation and trade openness with economic growth through real gross domestic product per capita. The use of Vector Autoregression (VAR) in this study aims to see the relationship between the agricultural sector with economic growth and the amount of agricultural productivity contribution to economic growth through impulse response function and variance decomposition. The results obtained in this study are the productivity of the agricultural sector has contributed to economic growth in ASEAN-3, where inflation and gross capital formation has the largest contribution in economic growth in Indonesia, the Philippines, and Thailand. The government policy that needs to be paid attention is about the level of price and assistance in the capital of business in the agricultural sector.
PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KORUPSI DI INDONESIA: PENDEKATAN GOOD GOVERNANCE Badara Shofi Dana; Eni Supriyanti; Irin Cahyawati
UNEJ e-Proceeding Seminar Nasional Ekonomi dan Bisnis (SNAPER-EBIS 2017) Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jembe
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Isu permasalahan tentang korupsi yang memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi menjadi permasalahan yang mendasar dan perdebatan di berbagai negara, baik negara maju maupun negara berkembang. Penelitian ini bertujuan untuk meninjau kembali hubungan antara pertumbuhan ekonomi dengan korupsi melalui pendekatan good governence. Pendekatan good governece yang dilakukan penelitian ini untuk melihat kinerja pemerintahan dapat mempengaruhi korupsi yang selanjutnya dapat memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah pertumbuhan ekonomi per kapita, corruption index, governance index dan pengeluaran pemerintah dengan jenis data time series pada tahun 1987 sampai dengan 2016. Ordinary Least Square (OLS) digunakan untuk dapat memberikan gambaran atas hubungan korupsi dengan pertumbuhan ekonomi berdasarkan pendekatan good governance. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa korupsi memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Akan tetapi kinerja pemerintahan tidak memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan ekonomi yang dikarenakan kinerja pemerintah masih belum memberikan pengaruh terhadap korupsi. Perlunya peran pemerintah melalui adanya lembaga Korupsi Pemberantas Korupsi (KPK) dalam mengatasi korupsi.