Muhammad Riza
Prodi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Lambung Mangkurat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN MEDIA SIMULATIF “TRAVEL GAME” KONTEKS LINGKUNGAN LAHAN BASAH UNTUK PEMBELAJARAN MATEMATIKA Iskandar Zulkarnain; Taufiq Hidayanto; Muhammad Riza
EDU-MAT: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 9, No 1 (2021)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/edumat.v9i1.9784

Abstract

Tujuan mata pelajaran matematika yang disebutkan dalam standar isi BSNP Depdiknas yaitu menerapkan konsep-konsep dan algoritma-algoritma dalam matematika untuk memecahkan masalah. Masalah yang dikemukakan dapat berupa masalah kehidupan sehari-hari. Namun, hasil PISA dan TIMMS menunjukkan bahwa kemampuan matematika siswa di Indonesia tergolong rendah. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah pemanfaatan media dalam pembelajaran matematika. Untuk itu, pengembangan media pembelajaran matematika perlu dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media simulatif “travel game” konteks lingkungan lahan basah untuk pembelajaran matematika. Penelitian yang dilaksanakan berjenis penelitian pengembangan. Alur pelaksanaan penelitian ini mengacu pada langkah-langkah yang dikemukakan oleh Plomp yaitu tahap penelitian pendahuluan (preliminary research), tahap prototyping (prototyping stage), dan tahap assessment (assessment phase), namun penelitian ini hanya terbatas pada prototyping. Media yang dikembangkan diuji validitasnya oleh ahli pendidikan matematika, ahli Bahasa, ahli desain-produk, dan guru matematika. Hasil validasi menunjukkan bahwa prototype yang dikembangkan valid.   Kata kunci: Media simulatif, travel game, Lingkungan Lahan Basah Abstract: The objectives of mathematics subjects mentioned in the content standards of the National Education Board's BSNP are to apply concepts and algorithms in mathematics to solve problems. The problems raised can be in the form of problems of everyday life. However. However, the results of PISA and TIMMS show that the mathematics ability of students in Indonesia is classified as low. One of the efforts that can be made is the use of media in mathematics learning. For that, the development of mathematics learning media needs to be done. This study aims to develop a simulative media "travel game" in the context of a wetland environment for learning mathematics. The research carried out was of the type of development research. The steps of this research implementation refer to the steps put forward by Plomp, namely the preliminary research stage, the prototyping stage, and the assessment phase, but this research is limited to prototyping. The validity of the media developed was tested by mathematics education experts, linguists, product-design experts, and mathematics teachers. The validation results show that the developed prototype is valid. Keywords: Simulative media, travel games, Wetlands Environment