Rara Saraswati
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE PADA HUBUNGAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN NILAI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI Rara Saraswati; Basuki Hadiprajitno
Diponegoro Journal of Accounting Volume 2, Nomor 1, Tahun 2013
Publisher : Diponegoro Journal of Accounting

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.421 KB)

Abstract

This study aims to investigate the influence of corporate governance and corporate social responsibility (CSR) on firm value of manufacturing companies listed on the Stock Exchange. Corporate governance is represented with managerial ownership, institutional ownership, independent commissary proportion, and the mamber of audit commitee as the moderating variabel. The sample is a manufacturing company listed on the Indonesia Stock Exchange on 2010-2011. The sample was selected using purposive sampling method and obtained a sample of 37 companies. Data analysis was performed with factor analysis, classical assumptions, and hypothesis testing with absolute value regression methode. The results show that corporate social responsibility has a significantly influence on firm value and corporate governance  as a moderating variable significantly influence on CSR and corporate value.
PENGARUH PENGAWASAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PEMASARAN PT. INDOFOOD SUKSES MAKMUR. Tbk DI PEKANBARU Rara Saraswati; Jumiati Sasmita; Rendra Wasnury
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Ilmu Ekonomi Vol 2, No 1 (2015): Wisuda Februari 2015
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Ilmu Ekonomi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine how the variables influence supervision and work environment simultaneously or partially on employee performance marketing PT.IndofoodSuksesMakmur TBK, in Pekanbaru. As for the population in this study is part of a marketing employee PT.IndofoodSuksesMakmur TBK, in Pekanbaru which amounted to 79 people and populations sampled in this study by using the method of census of all employees. Analysis of the data used is descriptive analysis, as it also uses the quantitative analysis using multiple linear regression with SPSS version 18:00. From the results of testing that has been done, simultan regression test (F-test) showed that the supervision and work environment simultan significant effect on employee performance marketing PT. Indofood Sukses Makmur TBK, in Pekanbaru. Partial Test Results (t test) showed that the control variable positive and significant effect on performance, as well as the marketing department employee working environment variable partial positive and significant effect on employee performance marketing.Keywords: Monitoring, Work Environment and Performance.
HUBUNGAN ANTARA JENIS SUMBER AIR MINUM DAN KUALITAS FISIK AIR BERSIH TERHADAP KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI KELURAHAN KOTALAMA KECAMATAN KEDUNGKANDANG Rara Saraswati; Supriyadi Supriyadi; Anindya Hapsari
Prosiding Seminar Kesehatan Nasional Sexophone 2021
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang : Diare merupakan masalah kesehatan masyarakat yang ditandai dengan frekuensi yang lebih dan perubahan tinja menjadi lebih lembek dan cair. Setiap tahun terdapat 2 milyar kasus diare di dunia. Balita sangat rentan dengan penyakit diare. Penyebabnya ialah kurang sterilnya ekosistem seperti mata air dan kualitas fisik air bersih. Penelitian ini dilakukan di Kotalama Kedungkandang dikarenakan terdapat sebanyak 13,93% yang menderita diare. Penelitian ini mengambil variabel jenis sumber air dan kualitas fisik air bersih dikarenakan air adalah faktor utama penyebab diare pada balita.  Tujuan penelitian : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan jenis sumber air terhadap diare balita dan hubungan kualitas fisik air bersih terhadap diare balita.Metode : Rancangan penelitian ini adalah analitik observasional dengan desain penelitian cross sectional. Proses mengumpulkan data dengan cara wawancara dan pengamatan. Analisis data dilakukan dengan penghitungan Chi-square dan koefisien kontingensi melalui SPSS.Hasil : Hasil laboratorium menunjukkan bahwa 14 sampel air tidak memenuhi syarat dan 8 sampel air memenuhi syarat. Hasil penelitian menurut analisis statistik menunjukkan bahwa jenis sumber air tidak ada hubungan dengan diare balita karena didapatkan nilai p-value = 0,907 dimana apabila nilai p-value 0,05 maka tidak ada hubungan sedangkan kualitas fisik air bersih ada hubungan dengan diare balita karena didapatkan nilai p-value = 0,000 dimana apabila nilai p-value 0,05 maka ada hubungan.Kesimpulan : Berdasarkan penelitian yang dilakukan di Kotalama Kedungkandang menunjukkan tidak ada hubungan jenis sumber air dengan diare balita sedangkan kualitas fisik air bersih ada hubungan dengan diare balita.