Maulidil Akmal
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI, BELANJA PEMERINTAH, INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA, TERHADAP PARTISIPASI ANGKATAN KERJA WANITA DI 4 NEGARA ASIA (CHINA, SINGAPURA, INDONESIA, KOREA SELATAN) Maulidil Akmal; Zulkifli Zulkifli
Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Pembangunan Vol 2, No 4 (2017): November 2017
Publisher : Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNSYIAH

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (319.527 KB)

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh pertumbuhan ekonomi, belanja pemerintah, dan indeks pembangunan manusia terhadap partisipasi angkatan kerja wanita di empat Negara Asia, yaitu China, Singapura, Indonesia, Korea Selatan dalam kurun waktu 1990 sampai dengan 2014. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah regresi linear berganda dengan meregresikan variabel pertumbuhan ekonomi, belanja pemerintah, indeks pembangunan manusia, dan partisipasi angkatan kerja wanita pada masing-masing Negara. Hasil penelitian ini adalah variabel pertumbuhan ekonomi, belanja pemerintah dan indeks pembangunan manusia berpengaruh secara simultan terhadap partisipasi angkatan kerja wanita di masing-masing Negara. Sedangkan untuk pengaruh parsial, variabel pertumbuhan ekonomi dan belanja pemerintah tidak berpengaruh terhadap partisipasi angkatan kerja wanita pada Negara China, Singapura, dan Indonesia. Sedangkan pada Negara Korea Selatan berpengaruh. Variabel indeks pembangunan manusia berpengaruh terhadap partisipasi angkatan kerja wanita di masing-masing Negara.Kata Kunci : Pertumbuhan Ekonomi, Belanja pemerintah, Indeks pembangunan manusia,       Partisipasi angkatan kerja wanita.