Ramadani Sukaningtyas
Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Tarakan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STATUS KERENTANAN NYAMUK Aedes aegypti TERHADAP INSEKTISIDA SIPERMETRIN DI AREA PERIMETER DAN BUFFER PELABUHAN TANJUNG EMAS KOTA SEMARANG Ramadani Sukaningtyas; Ari Udijono; Martini Martini
Vektora : Jurnal Vektor dan Reservoir Penyakit Vol 13 No 1 (2021): Vektora : Jurnal Vektor dan Reservoir Penyakit
Publisher : Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit (B2P2VRP) Salatiga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22435/vk.v13i1.3623

Abstract

An assessment of the use of insecticides needs to be done because of the threat of insecticide resistance problems in the application of vector control for dengue. A descriptive observational study was conducted to determine the susceptibility status of Ae. aegypti against 0.05% cypermethrin insecticide at Tanjung Emas Port, Semarang. The study was conducted using the WHO standard bioassay, biochemical, and molecular (PCR) assays. Interviews were conducted with selected respondents to find out the history of insecticide use. The results showed that the susceptibility status of the Aedes aegypti mosquito in the perimeter and buffer area with the WHO standard bioassay test was still vulnerable, with the mortality of Aedes aegypti samples collected from the two study sites being 100%. Biochemical tests showed that 0.05% cypermethrin was still susceptible to Ae. aegypti, with a yield of 100% mortality in both study areas. However, the results of the PCR test showed that homozygous resistance and heterozygous resistance were 80% and 20% respectively in the perimeter region, while in the buffer region it was 40% and 60%, respectively. The results of interviews with program managers showed that 100% of the officers had complied with the standard operating procedure for fogging activities with the insecticides used, i.e. malathion and cypermethrin. Both types of insecticides have been used on a rotational basis. However, the rotation of these insecticides has not been carried out routinely and periodically. Abstrak Evaluasi terhadap penggunaan insektisida perlu dilakukan karena adanya ancaman masalah resistensi insektisida dalam aplikasi program pengendalian vektor demam berdarah dengue. Studi observasional deskriptif dilakukan untuk melihat status kerentanan Aedes aegypti terhadap insektisida sipermetrin 0,05% di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang. Studi menggunakan uji bioassay standar WHO, biokimia, dan molekuler (PCR). Kegiatan wawancara dilakukan pada responden terpilih untuk mengetahui riwayat penggunaan insektisida. Responden dalam penelitian ini adalah pengelola program dan masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan Ae. aegypti di area perimeter dan buffer dengan uji bioassay standar WHO masih rentan, dengan kematian nyamuk uji yang dikoleksi dari dua lokasi studi masing-masing sebesar 100%. Uji biokimia menunjukkan bahwa sipermetrin 0,05% masih susceptible terhadap Ae. aegypti, dengan hasil sebesar 100% kematian di kedua area studi. Namun, uji PCR menunjukkan sudah terdapat proses mekanisme menuju resistensi dengan hasil resisten homozigot dan resisten heterozigot di area perimeter adalah 80% dan 20%, sedangkan area buffer adalah 40% dan 60%. Hasil wawancara dengan pengelola program menunjukkan 100% petugas sudah menerapkan standar, operasi, dan pelaksanaan kegiatan fogging dengan benar menggunakan insektisida bahan aktif malathion dan sipermetrin. Kedua jenis insektisida ini telah digunakan secara rotasi. Namun, rotasi insektisida tersebut belum dilakukan secara rutin dan berkala