Nurhazizah Nurhazizah
Universitas Riau

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Penerimaan Proposal Kegiatan Desa Menggunakan Metode TOPSIS Sukamto Sukamto; Elfizar Elfizar; Nurhazizah Nurhazizah
InfoTekJar : Jurnal Nasional Informatika dan Teknologi Jaringan Vol 5, No 1 (2020): InfoTekJar September
Publisher : Universitas Islam Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30743/infotekjar.v5i1.2040

Abstract

Penggunaan komputer telah berkembang dari sekedar pengolahan data ataupun penyaji informasi, menjadi mampu untuk menyediakan pilihan-pilihan sebagai pendukung pengambil keputusan yang dapat dilakukan. Di Kantor Wali Nagari Simpang terdapat kegiatan pengajuan proposal dengan dana yang telah dialokasikan untuk setiap kegiatan yang layak didanai. Proses Penilaian proposal dilakukan oleh Tim Verifikasi secara langsung kelapangan dan masih dilakukan secara manual. Sehingga memungkinkan dibuatnya suatu sistem pendukung keputusan penerimaan proposal kegiatan Desa menggunakan metode Topsis. Sistem yang dibuat, dirancang menggunakan UML, pembuatan sistem menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database MariaDB. Sistem pendukung keputusan penerimaan proposal yang dihasilkan mampu mengolah jadwal periode penerimaan proposal, mengolah data proposal untuk dihitung dan laporan jumlah proposal yang diterima dan ditolak serta memudahkan pengusul dalam mengajukan proposalnya secara online. Hasil akhir dari perhitungan TOPSIS adalah sebuah perangkingan yang diurutkan berdasarkan nilai preferensi setiap alternatif. Alternatif yang mempunyai nilai tertinggi adalah proposal yang layak untuk didanai