Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perancangan IoT Deteksi Dini Kebakaran dengan Notifikasi Panggilan Telepon dan Share Location Haris Isyanto; Deni Almanda; Helmy Fahmiansyah
Jetri : Jurnal Ilmiah Teknik Elektro Jetri, Volume 18, Nomor 1, Agustus 2020
Publisher : Website

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jetri.v18i1.7089

Abstract

Fire disasters are one of the most frequent disasters happen in Jakarta. These fires mostly occur in densely populated areas. The fire mostly caused by the exploded gas stove and an electric short circuit. Many fire cases are realized by the people around when the fire has expanded and struck part of the houses and buildings, and rarely can be detected early. Based on this incident, we proposed the design of a fire early detection system, which can provide notification on telephone calls and share locations to real-time smartphones through GPS and using IoT. The designed system uses a fire sensor, smoke sensor, and temperature sensor. Also, a GSM SIM 800L module serves as a notification for telephone calls an Ublok Neo 6M GPS module, and an email as a link to share the location of the fire. Together with the Blynk application serves as sensor monitoring and popup notifications on smartphones. The testing results show that the success rate of the fire sensor is 90%, the smoke sensor is 91%, the temperature sensor is 100%, and the response time for a telephone call is 90%. Bencana kebakaran merupakan salah satu bencana yang sering terjadi di Jakarta. Kebakaran ini kebanyakan terjadi di kawasan padat penduduk. Hal ini rata – rata disebabkan oleh kompor gas meledak dan korsleting listrik. Kebanyakan kasus kebakaran diketahui oleh orang sekitar saat api sudah membesar dan menyambar sebagian bangunan rumah dan gedung, namun jarang kasus kebakaran dapat dideteksi lebih awal. Berdasarkan kejadian tersebut, maka dirancang sistem pendeteksi dini kebakaran, yang dapat memberikan notifikasi panggilan telpon dan share location ke Smartphone real-time melalui GPS mengunakan IoT. Perancangan sistem ini menggunakan sensor api, sensor asap dan sensor suhu. Selain itu digunakan modul GSM SIM 800L yang memberikan layanan notifikasi pangilan telepon, modul GPS Ublok Neo 6M dengan meggunakan email untuk share location terjadinya kebakaran. Sedangkan aplikasi Blynk untuk memonitor sensor dan notifikasi yang muncul pada smartphone. Dari hasil pengujian perancangan alat diperoleh tingkat keberhasilan sensor api 90%, sensor asap 91 %, sensor suhu 100%, dan pengujian waktu respon panggilan telepon 90%.