Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaturan Lampu Lalu Lintas (Traffic Light) dengan Sensor Ultrasonik Deva Okky Deltania; Djuniadi Djuniadi; Esa Apriaskar
Jetri : Jurnal Ilmiah Teknik Elektro Jetri, Volume 19, Nomor 1, Agustus 2021
Publisher : Website

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (729.19 KB) | DOI: 10.25105/jetri.v19i1.8660

Abstract

 Currently, technological developments are advancing rapidly. Various technological results are made to facilitate humans in their daily activities. Technology also plays an important role in the transportation sector. As in Indonesia, where traffic regulation uses a technology, namely traffic light. This traffic light is applied to overcome the large number of vehicle users while the number and size of roads remain the same. The control system to be designed is traffic light control using an Arduino-based ultrasonic sensor, which will provide information for the driver in the form of traffic jam information.Saat ini perkembangan teknologi sangat maju dengan pesat. Bermacam-macam hasil teknologi dibuat untuk mempermudah manusia dalam kegiatan sehari-hari. Teknologi juga berperan penting dalam bidang transportasi. Seperti halnya di Indonesia dimana pengaturan lalu lintasnya menggunakan suatu teknologi yaitu traffic light. Traffic light ini diterapkan untuk mengatasi jumlah pengguna kendaraan yang banyak sedangkan jumlah dan ukuran jalan yang tetap sama. Sistem control yang akan dirancang yaitu kontrol lampu lalu lintas dengan menggunakan sensor ultrasonik berbasis Arduino, yang akan memberikan informasi bagi pengemudi berupa informasi kemacetan lalu lintas.