Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pengolahan Air Gambut Dengan Biji Asam Jawa (Tamarindus Indica L) Sebagai Biokoagulan Vina Lestari Riyandini; Shinta Elystia; Edward Edward
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik dan Sains Vol 2, No 2 (2015): Wisuda Oktober Tahun 2015
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Teknik dan Sains

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peat water is surface water has a special characteristic, which is lightly browned, pH acidic and contains high organic and do not meet the quality standards of clean water that is PERMENKES No. 416/Menkes /Per/IX/ 1990 and Government Regulation No. 82 of 2001. One of the processing methods are widely applied in water treatment peat ie coagulation-flocculation. The use of natural coagulants such as tamarind seeds can be used as a substitute for synthetic coagulant. The aim of this study was to determine the influence of the mass and the particle size of tamarind seeds as coagulant for organic matter and COD, variations in the mass of peat water with tamarind seeds of 0.0025, 0.005, 0.0075, 0.01 and 0.0125 g / m3 and variations in particle size of 100, 170 and 200 mesh. Rapid stirring speed of 100 rpm for 4 minutes and stirring slow 40 rpm for 12 minutes. The results showed maximum efficiency on a mass of 2.5 g with 200 mesh tamarind seeds can decrease up to organic matter 76%, and COD 90%,. ANOVA test with SPSS shows that the mass of tamarind seeds and tamarind seeds particle size influence on organic matter and COD so that tamarind seeds can be used as a natural biokoagulan.  Keywords: Water Peat, Tamarind Seed, Coagulation Flocculation
PENGARUH PENAMBAHAN MALEAT ANHIDRIDA (MAH) TERHADAP SIFAT FISIK PAPAN POLIMER SAMPAH PLASTIK MULTILAYER DAN HDPE Vina Lestari Riyandini; Wathri Fitrada1; Jerry Jerry
Jukung (Jurnal Teknik Lingkungan) Vol 8, No 1 (2022): MARET 2022
Publisher : Program Studi Teknik Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jukung.v8i1.13033

Abstract

Plastik multilayer adalah limbah plastik yang banyak dikeluhkan oleh pemilik bank sampah, hal ini disebabkan plastik multilayer tidak dapat dijual ke pengepul. Salah satu pengolahan yang telah dilakukan yaitu mendaur ulang menjadi prakarya dengan tujuan memperlambat masuknya sampah plastik multilayer ke Tempat Pemprosesan Akhir (TPA). Oleh karena itu, dibutuhkan proses daur ulang menjadi material yang bersifat jangka panjang. Pada penelitian ini dilakukan proses daur ulang sampah plastik multilayer menjadi papan polimer menggunakan alat Hot press. Papan polimer dibuat dengan kombinasi sampah plastik HDPE sebagai matrik. Untuk mendapatkan kualitas papan polimer yang baik dilakukan penentuan komposisi yang tepat antara filler dan matrik. Pada penelitian ini akan divariasikan komposisi penyusun papan polimer. Selanjutnya untuk meningkatkan kualitas perlu ditambahkan zat adiktif berupa Maleic Anhydride (MAH) sebagai compatibilizer dengan variasi 5% dan 10 %. Hasil penelitian menunjukkan papan polimer dengan variasi 30% multilayer: 70% HDPE dengan penambahan MAH 10% memiliki nilai keteguhan tekan sebesar 90 kgf/cm3, nilai kerapatan tertinggi sebesar 1,16 gr/cm2, kadar air 0% dan daya serap air 0%. Hal ini menunjukkan bahwa komposisi limbah plastik multilayer dengan berat maksimal 30% dari berat keseluruhan dan penambahan MAH 10% memberikan hasil memenuhi SNI 03 – 2105 -2006.Penambahan MAH memberikan pengaruh dalam meningkatkan kualitas papan polimer. Kata Kunci : Plastik Multilayer dan Papan Polimer. Multilayer plastic is plastic waste that many waste bank owners complain about, this is because multilayer plastic cannot be sold to collectors. One of the processes that have been carried out is recycling into crafts with the aim of slowing down the entry of multilayer plastic waste into the Final Processing Site (TPA). Therefore, a long-term recycling process is needed. In this study, the process of recycling multilayer plastic waste into polymer boards was carried out using a hot press. Polymer board is made with a combination of HDPE plastic waste as a matrix. To get a good quality polymer board, it is done with the right composition between filler and matrix. In this study, the composition of the polymer board will be varied. Furthermore, to improve the quality of additives that need to be added in the form of Maleic Anhydride (MAH) as a compatibilizer with variations of 5% and 10%. The results showed that the polymer with 30% multilayer variation: 70% HDPE with the addition of 10% MAH had a compressive strength value of 90 kgf/cm3, the highest density value was 1.16 gr/cm2, 0% moisture content and 0% water absorption. This shows that the composition of multilayer plastic waste with a maximum weight of 30% of the total weight and the addition of 10% MAH gives results that meet SNI 03 – 2105 -2006. The addition of MAH has an effect in improving the quality of the polymer board. Keywords: Multilayer Plastic dan Polymer Board.
MODEL PEMBELAJARAN SIMULASI DENGAN METODA SISTEM PAKAR UNTUK MAHASISWA DISABILITAS INTELEKTUAL Veni Wedyawati; Nofriadiman Nofriadiman; Eko Amri Jaya; Vina Lestari Riyandini
Jurnal Sains dan Teknologi: Jurnal Keilmuan dan Aplikasi Teknologi Industri Vol 22, No 1 (2022): JURNAL SAINS DAN TEKNOLOGI
Publisher : Sekolah Tinggi Teknologi Industri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36275/stsp.v22i1.438

Abstract

Sistem pakar merupakan sistem berbasis komputer yang menggunakan pengetahuan,”fakta dan teknik penalaran dalam memecahkan masalah. Media pembelajaran simulasi yang didasarkan dengan sistem pakar yang dirancang untuk mahasiswa berkebutuhan khusus (disabilitas) intelektual meliputi pembuatan keputusan (decicion making), pemanduan pengetahuan (knowledge fusing), pembuatan desain (designing), perencanaan (planning), prakiraan (forecasting), pengaturan (regulating), perumusan (prescribing), penjelasan (explaining), pemberian solusi (advising) dan pelatihan (tutoring). Tujuan Perancangan adalah Menghasilkan Model    pembelajaran Simulasi berbasis sistem pakar untuk mahasiswa berkebutuhan khusus intelektual. Metode Penelitian dengan memanfaatkan Media belajar model simulasi dengan sistem pakar ini diawali dengan mendeteksi minat mahasiswa dalam proses pembelajaran berupa video ataupun media animasi penuh warna. Setelah terpilih salah satu dari beberapa pilihan pembelajaran, maka akan dilakukan proses pembelajaran sesuai dengan minat mahasiswa berkebutuhan khusus (disabilitas). Hasil dari penelitian diharapkan proses pembelajaran yang tepat dan efektif yang dapat diberikan kepada mahasiswa kesulitan belajar (disabilitas) yang ada di Sekolah Tinggi Teknologi Industri (STTIND) Padang maupun diterapkan pada perguruan tinggi lainnya.