Andi Arafat
Universitas Sulawesi Barat

Published : 5 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Implementasi Penatausahaan Hasil Hutan Hak di Kabupaten Polewali Mandar Sulawesi Barat Andi Arafat; Yusran Yusran; Mas'ud Junus; Adrayanti Sabar
Jurnal Hutan dan Masyarakat VOLUME 9 NOMOR 1, JULI 2017
Publisher : Fakultas Kehutanan, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (298.882 KB) | DOI: 10.24259/jhm.v9i1.2023

Abstract

Position forest rights as one of the supporting timber availability in the industry can not be separated from the challenges and dynamics of forest product administration. It required a review of management of forest products from the forest rights in its implementation. This study aims to analyze the implementation of the rights of forest product administration in Polewali Mandar, using descriptive analysis with the existing indicators on variables and dimensions were obtained in accordance with the guidelines for the interview. The results of analysis tools provide the opportunity regulatory administration of forest products to the widest public / private forest owners as well as the adjustment of government policy related to the field of forestry sustainable forest management (SFM) and Timber Legality Verification (VLK). Implementation of the regulatory activities in the form of socialization only held one and the absence of formal socialization to the new set of rules; Issuing Certificates of Origin (SKAU) wood as much as 33 (thirty-three) of 144 (one hundred and forty-four) villages, yet the publisher SKAU set by BP2HP; SKAU publishing process by following the same line district offices are not in line with existing regulations and create problems in terms of time, cost and control; The lack of reporting of forest production and recapitulation SKAU Publisher SKAU to the district forestry department reporting that impact the realization of the production and distribution of forest products are not going well right. Implementation of the management of forest products in Polewali Mandar rights do not go according to Forestry Minister Regulation No. P.30 / Menhut-II / 2012 are rearranged in the Minister of Environment and Forestry No. P.21 / MenLHK-II / 2015 on the administration of forest products of forest rights
Nilai Ekonomi Langsung Berbagai Sistem Pengelolaan Hutan Rakyat di Desa Mirring, Kab. Polewali, Sulawesi Barat Daud Irundu; Andi Arafat; Rahmania Rahmania
Jurnal Hutan dan Masyarakat VOLUME 10 NOMOR 1, JULI 2018
Publisher : Fakultas Kehutanan, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (437.759 KB) | DOI: 10.24259/jhm.v0i0.3983

Abstract

Public forests are land ownership whose management is oriented to timber productivity, but in addition to timber under stands can also be cultivated food crops and environmental services all of which have economic value. Community forest management can provide direct and indirect economic benefits as an alternative source of economic income for the people of Mirring Village, Binuang District, Polman , West Sulawesi. This research aims to find out how much the direct economic value of community forest based on its management system which can then be used as a reference for future forest management plan. The research was conducted from March to December 2017. Data were collected using survey and interview methods, where the observed variables included descriptions of community forests, community forest productivity including timber and non-timber forest products, and local market prices. The analysis is done descriptively quantitative. The result of the research shows the highest economic value is in agroforestry forest management system of Rp.127.962.157, followed by mixed stands  and monoculture system of Rp.97.894.958 and Rp.71.728.608, respectively. Products produced by community forests consist of timber and non-timber forest products.Keywords:  economic value, forest community, Polman.
Pola dan Motivasi Agroforestry Serta Kontribusinya Terhadap Pendapatan Petani Hutan Rakyat Di Kabupaten Polewali Mandar Andi Irmayanti Idris; Andi Arafat; Fatmawati D
Jurnal Hutan dan Masyarakat VOLUME 11 NOMOR 2, DESEMBER 2019
Publisher : Fakultas Kehutanan, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (527.889 KB) | DOI: 10.24259/jhm.v11i2.8177

Abstract

Kabupaten Polewali Mandar merupakan salah satu kabupaten yang sebagian masyarakatnya melakukan usaha tani dalam memanfaatkan lahan hutan rakyat dengan menanam tanaman pertanian dan pohon-pohon yang dapat menghasilkan kayu maupun pakan ternak. Sistem ini sudah lama dikembangkan secara turun temurun oleh petani yang mengelolah lahannya dengan sistem agroforestry, namun pengelolaannya masih dinilai kurang serius sehingga masih ada anggapan masyarakat bahwa, komoditas selain hasil hutan kayu kurang memiliki nilai tambah. Tujuan penelitian ini adalah “Mengidentifikasi  pola-pola dan motivasi agroforestry serta kontribusinya terhadap pendapatan petani hutan rakyat ”. penelitian ini dilakukan tepatnya di Desa Mirring Kecamatan Binuang Kabupaten Polewali Mandar pada bulan April hingga Juli 2019. Akumulasi data menggunakan metode survei dan wawancara . Analisis data menggunakan deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, petani mengembangkan empat bentuk sistem pengelolaan hutan rakyat berbasis agroforestry yaitu pola agroforestry bentuk campuran acak, (Mixture Random), pola agroforestry  bentuk baris (Alternate Rows) , pola agroforestry bentuk Pagar (Atress Along Borders) dan pola agroforestry bentuk lorong (Alley Cropping). Sedangkan Motivasi masyarakat dalam berpola tanam agroforestry dipengaruhi oleh manfaat yang dirasakan yaitu Ekonomi dengan persentase tertinggi sebesar 51,65% , sedang pada motivasi Sosial(27,47%).dan terendah pada motivasi  Ekologi (20,88%), Kecendrungan motivasi ekonomi mempengaruhi Petani memilih pola tanam. Pola agroforestry yang memberikan kontribusi pendapatan terbesar adalah pola agroforestry A (Agrisilvikultur Atress Along Borders) dengan pendapatan rata-rata    Rp.14.873.222 dengan persentase 28,58%. Terdapat 3 jenis produk agroforestry yang merupakan sumber pendapatan terbesar yakni Kakao , Langsat dan Durian.
Pola adaptasi masyarakat dalam Pengelolaan Hutan Kemasyarakatan (Hkm) di Desa Mirring, Kabupaten Polewali Mandar, Sulawesi Barat Andi Ridha Yayank Wijayanti; Andi Arafat; Irlan
Jurnal Hutan dan Masyarakat VOLUME 14 NO 2, DESEMBER 2022
Publisher : Fakultas Kehutanan, Universitas Hasanuddin

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24259/jhm.v14i2.21391

Abstract

The Mirring Village community is one of the villages that has a dependency on the forest. Before obtaining permission from HKm, the existence of the forest around the village of Mirring was quite critical. Until now, the existence of HKm KTH Buttu Puang is still active and has achievements. So it is important to see how the adaptation pattern of the Mirring village community is with the existence of a Social Forest management permit. The understanding of the adaptation of the Mirring Village community in the development of HKm can be a reference for the parties in the development of HKm in other villages. This research was carried out from January to June 2021. The method used was the method of interviewing groups of forest producers. The results of the study indicate that the community adopts an adaptation pattern that includes ecological adaptation, economic adaptation and social adaptation. In the adaptation pattern studied, in general, the community is considered capable of adapting to the applied HKm management system. Keywords: Adaptation Pattern, Household, HKm, Social Forestry, Community
Peningkatan Hasil Belajar Mahasiswa Perencanaan Hutan melalui Model Pembelajaran Collaborative Learning Andi Ridha Yayank Wijayanti; Andi Arafat
PTK: Jurnal Tindakan Kelas Vol. 3 No. 2 (2023): Mei 2023
Publisher : Cipta Media Harmoni

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53624/ptk.v3i2.147

Abstract

Collaborative learning merupakan metode pembelajaran yang memungkinkan peserta didik dapat berinteraksi dan berkomunikasi dengan teman untuk membantu dalam memahami sebuah topik pembelajaran. Melalui Penelitian Tindakan Kelas ini, peneliti menguji efektivitas metode pembelajaran collaborative learning agar dapat menunjang keaktifan mahasiswa. Hasil Penelitian menunjukkan model pembelajaran collaborative learning dengan metode diskusi menggunakan media flip chart dapat meningkatkan hasil belajar mahasiswa perencanaan hutan dengan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) ≥ 70. Nilai rata-rata kelas sebelum tindakan 69,9 dengan kategori kurang, mengalami peningkatan menjadi 84,2 dengan kategori baik pada siklus I, dan pada siklus II meningkat lagi menjadi 87,8 dengan kategori baik. Demikian juga ketuntasan klasikal sebelum tindakan 17 orang (68%) meningkat menjadi 22 orang (88 %) pada siklus 1 dan bertambah jumlahnya menjadi 24 orang (96%) pada siklus 2. Model pembelajaran collaborative learning memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk lebih aktif mengikuti kegiatan belajar.