Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

ANALYSIS OF USE OF INSTAGRAM AS ONLINE CULINARY PROMOTION IN SURABAYA (CASE STUDY ON FOODSTAGRAM ACCOUNT @KOKOBUNCIT) Achmad Kanzulfikar
Metakom Vol 5 No 1 (2021): 9th Edition
Publisher : Metakom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/metakom.v5i1.196

Abstract

Foodstagram. Fenomena ini dipelopori oleh foodstragrammer yang memiliki hobi memotret, mereview makanan dan suasana restoran kemudian diunggah di akun media sosial mereka dengan caption yang menarik. Misalnya, harga, lokasi, pendapat mereka tentang makanan, dan suasana restoran. Ada banyak foodstagram di Surabaya yang memberikan informasi tentang berbagai macam makanan, salah satunya adalah @kokobuncit. Akun ini menggunakan nama yang unik. Selain itu, pemiliknya juga seorang pemuda. Akun @kokobuncit juga sangat terkenal dengan pengikut lebih dari 300 ribu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penggunaan Instagram, @kokobuncit, sebagai promosi kuliner di Surabaya. Melalui pemahaman penggunaan fitur media sosial Instagram yang memiliki layanan berbagi foto dan video. Menggunakan teori komunikasi pemasaran online dalam pemasaran instagram, Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif dengan metode studi kasus, berdasarkan salah satu informan yang dipilih secara purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini Instagram dinilai efektif dalam melakukan kegiatan promosi produk kuliner karena Instagram memiliki fitur Post dan Caption dan sebuah foodstagram harus memiliki ciri dan kemampuan diantaranya yaitu dalam bidang fotografi dan pengetahuan tentang produk kuliner.
Teknologi Komunikasi Baru Dan Industri Event: Dampak Dan Tantangan (Studi Kasus Sanur Village Festival Bali, Indonesia) Putu Eka Yanthi Wulandari; Achmad Kanzulfikar
KOMUNIKA Vol 4, No 2 (2021): Komunika
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (425.41 KB) | DOI: 10.24042/komunika.v4i2.9463

Abstract

Promotions use conventional mass media such as television, printed newspapers and radio to communicate with the public but now the presence of new media causes big changes in organization’s promotion behavior. An organization starts using new communication technology impacts to event industry in the case Sanur Village Festival. Sanur Village Festival (SVF) is a community event founded by Sanur Development Foundation (YPS) since 2006, which is a combination of severas large scale activities involving food festival, creative economy exhibition, various contest and competitions, art and cultural attractions, music as well as various types of environmentally friendly activities. This event created to re-brand Sanur as one of the oldest tourist destination in Bali and increase tourist visit since 2005 after Bali Bombing I and II. This paper also explains the how Sanur Village Festival manager their official website and social media to help them increasing tourist awareness of thif event that lead the increasing tourist visit in Bali especially Sanur.
STRATEGI KAMPANYE HUMAS PEMERINTAH PROVINSI LAMPUNG DALAM GERAKAN HARI JUM’AT MINUM KOPI SEBAGAI BRANDING PRODUK KOPI LOKAL Achmad Kanzulfikar
JURNAL TAPIS Vol 18, No 2 (2022): Jurnal Tapis : Jurnal Teropong Aspirasi Politik Islam
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24042/tps.v18i2.13559

Abstract

Coffe is a drink that is loved by many people, Lampung is one of the provinces with the largest number of coffe production in Indonesia. However, over time public interest in the consumption of Lampung Robusta coffe has decreased, along with the production of Lampung Robusta coffe which has also decreased. The Lampung provincial government issued a circular letter ftrom the Governor of Lampung Number 045.2/2708.4/V.20/2019 on 23 October 2019 concerning Friday as coffe drinking day which aims to increase public interest in the consumtion of Lampung Robusta coffe, increase the production of Lampung Robusta coffe by carrying out a campaign strategy of the Lampung provincial government.The research in this article is a field research by conducting observations, interviews an documentation. This study uses a qualitative approach.The results of this study indicate that the public relations campaign strategy of the Lampung provincial government in the friday movement of drinking coffe as a branding of Lampung local coffe out through several stages: strategy of publicity, strategy of persuation, strategy of argumentation and strategy of image. Public relations campaign conducted by the Lampung Province Public Relations regarding friday drinking coffe must be carried out consistently, so that Lampung robusta coffe becomes known so that it can increase interest in Lampung robusta coffee consumprion an increase Lampung robusta coffee production.
Representasi Kecantikan Dalam Ajang Miss Universe Tahun 2019 Achmad Kanzulfikar
Al Huwiyah: Journal of Woman and Children Studies Vol 1, No 2 (2021): Al-Huwiyah:Journal of Woman and Children Studies
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1317.447 KB) | DOI: 10.24042/jwcs.v1i2.10642

Abstract

Penelitian ini hendak mendeskripsikan bagaimana representasi kecantikan yang ditampilkan dalam ajang kontes kecantikan Miss Universe tahun 2019, arti kecantikan, hingga kini masih menjadi persoalan bagi kaum perempuan ditengah masyarakat. Hal tersebut kemudian menjadi objek penelitian ini yaitu “Beauty Pageant”/Kontes Kecantikan, kecantikan perempuan diadu, diperlombakan dan memilih satu perempuan yang memenuhi kriteria dianggap paling sempurna, cantik, mendapat gelar sebagai perempuan terbaik dari kontes tersebut. Menggunakan teori representasi dengan tiga aspek yaitu Reflektif, disengaja, dan konstruktivis, menggunakan pendekatan kualitatif, tipe analisis deskriptif metode yang digunakan yaitu analisis semiotika milik John Fiske. Hasil penelitian menjelaskan bahwa terdapat konsep dan tema baru pada penyelenggaraan “Miss Universe” tahun 2019, mengusung tema yaitu 3B yang berarti Brain, Beauty, dan Behavior dalam konsep Brain, finalis Miss Universe memiliki fokus berbeda, pengetahuan umum yang up to date. dapat mengedukasi masyarakat mengenai adat dan budaya. Konsep Beauty merepresentasikan perempuan tidak cukup terlihat cantik secara fisik luar, tetapi cantik dengan penuh semangat, aktif dan enerjik dan menggalakan tentang “Inner Beauty”. Konsep Behaviour merepresentasikan bahwa perempuan harus menjadi sosok yang kuat dan berani, dapat bekerja menjadi insan yang berguna, menjadi panutan, memiliki tanda cinta kasih serta peduli terhadap sesama. 
STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN SHERATON HOTEL LAMPUNG PADA MASA PANDEMI COVID-19 Achmad Kanzulfikar
Jurnal Ilmu Komunikasi Balayudha Vol. 2 No. 2 (2022): Jurnal Ilmu Komunikasi Balayudha (JIKOBA)
Publisher : Universitas Sumatera Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56869/jikoba.v2i2.424

Abstract

Sheraton Hotel Lampung is a company engaged in hospitality services, has a market share of domestic and foreign tourists. The Covid-19 pandemic has caused the Sheraton Hotel Lampung to experience a decrease in visitor occupancy rates. Experiencing this decline, Sheraton Hotel developed and implemented a Marketing Communication Strategy as a step to increase occupancy again. The purpose of this research is to find out the marketing communication strategy of Sheraton Hotel Lampung during the Covid-19 Pandemic. The theory used in this study is Belch & Belch's marketing communication strategy which explains that a process of marketing communication strategy has a detailed and systematic plan. This study used a qualitative descriptive type approach and case study method, data collection techniques namely interviews, observation and documentation. The results of the study found that the Sheraton Lampung Hotel compiled a pattern of marketing communication strategies starting from the research stage, review, the situation of the marketing communication program, the communication process, determining the budget, the implementation of the marketing communication program at this stage the Sheraton Lampung Hotel used elements from the promotion mix including namely, Advertising, Personal Selling, Sales Promotion, Publicity, and Digital/Internet marketing, as well as updating promotional programs in order to increase the number of guest visits to Sheraton Hotel Lampung.
Teknologi Komunikasi Baru Dan Industri Event: Dampak Dan Tantangan (Studi Kasus Sanur Village Festival Bali, Indonesia) Putu Eka Yanthi Wulandari; Achmad Kanzulfikar
KOMUNIKA Vol 4, No 2 (2021): Komunika
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24042/komunika.v4i2.9463

Abstract

Promotions use conventional mass media such as television, printed newspapers and radio to communicate with the public but now the presence of new media causes big changes in organization’s promotion behavior. An organization starts using new communication technology impacts to event industry in the case Sanur Village Festival. Sanur Village Festival (SVF) is a community event founded by Sanur Development Foundation (YPS) since 2006, which is a combination of severas large scale activities involving food festival, creative economy exhibition, various contest and competitions, art and cultural attractions, music as well as various types of environmentally friendly activities. This event created to re-brand Sanur as one of the oldest tourist destination in Bali and increase tourist visit since 2005 after Bali Bombing I and II. This paper also explains the how Sanur Village Festival manager their official website and social media to help them increasing tourist awareness of thif event that lead the increasing tourist visit in Bali especially Sanur.
Representasi Kecantikan Dalam Ajang Miss Universe Tahun 2019 Achmad Kanzulfikar
Al Huwiyah: Journal of Woman and Children Studies Vol 1, No 2 (2021): Al-Huwiyah:Journal of Woman and Children Studies
Publisher : Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24042/jwcs.v1i2.10642

Abstract

Penelitian ini hendak mendeskripsikan bagaimana representasi kecantikan yang ditampilkan dalam ajang kontes kecantikan Miss Universe tahun 2019, arti kecantikan, hingga kini masih menjadi persoalan bagi kaum perempuan ditengah masyarakat. Hal tersebut kemudian menjadi objek penelitian ini yaitu “Beauty Pageant”/Kontes Kecantikan, kecantikan perempuan diadu, diperlombakan dan memilih satu perempuan yang memenuhi kriteria dianggap paling sempurna, cantik, mendapat gelar sebagai perempuan terbaik dari kontes tersebut. Menggunakan teori representasi dengan tiga aspek yaitu Reflektif, disengaja, dan konstruktivis, menggunakan pendekatan kualitatif, tipe analisis deskriptif metode yang digunakan yaitu analisis semiotika milik John Fiske. Hasil penelitian menjelaskan bahwa terdapat konsep dan tema baru pada penyelenggaraan “Miss Universe” tahun 2019, mengusung tema yaitu 3B yang berarti Brain, Beauty, dan Behavior dalam konsep Brain, finalis Miss Universe memiliki fokus berbeda, pengetahuan umum yang up to date. dapat mengedukasi masyarakat mengenai adat dan budaya. Konsep Beauty merepresentasikan perempuan tidak cukup terlihat cantik secara fisik luar, tetapi cantik dengan penuh semangat, aktif dan enerjik dan menggalakan tentang “Inner Beauty”. Konsep Behaviour merepresentasikan bahwa perempuan harus menjadi sosok yang kuat dan berani, dapat bekerja menjadi insan yang berguna, menjadi panutan, memiliki tanda cinta kasih serta peduli terhadap sesama.