Tiswarni Tiswarni
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kontribusi Wakaf Kapal Nelayan untuk Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat Tiswarni Tiswarni; Rahmat Hidayat
Al-Awqaf: Jurnal Wakaf dan Ekonomi Islam Vol 9 No 2 (2016): Al-Awqaf: Jurnal Wakaf dan Ekonomi Islam
Publisher : Badan Wakaf Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47411/al-awqaf.v9i2.85

Abstract

Penelitian ini membahas tentang kontribusi wakaf dari kapal nelayan dalam meningkatkan pemberdayaan ekonomi masyarakat, terutama bagi nelayan Muslim di Flores Timur. Hasil penelitian menunjukkan wakaf perahu nelayan dari BWA telah memberikan kontribusi terhadap pemberdayaan ekonomi masyarakat, terutama bagi nelayan Flores Timur. Manfaat hasil wakaf nelayan diperuntukkan bagi penciptaan akses publik dalam bentuk lokasi bisnis dan pemasaran. Kedua, menyediakan berbagai pelatihan keagamaan dan perekonomian. Demikian halnya terhadap peningkatan pendapatan para nelayan dari hasil penangkapan ikan, pengetahuan menjaga kesegaran, dan pemasaran ikan, manajemen pengelolaan perahu dan mengembangkan keilmuan dibidang keagamaan. Kata Kunci : ekonomi, pemberdayaan, wakaf dari perahu nelayan