Chasan Bisri
Chemistry Department, Brawijaya University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PHOSPHATE AND NITRATE REMOVAL FROM DRINKING WATER SOURCES USING ACRYLAMIDE-FERRIHYDRITE GEL Barlah Rumhayati; Chasan Bisri; Faridah Yasmin
Journal of Environmental Engineering and Sustainable Technology Vol 1, No 1 (2014)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Brawijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (437.864 KB) | DOI: 10.21776/ub.jeest.2014.001.01.7

Abstract

Telah dilakukan penyisihan ion fosfat dan nitrat dari air minum menggunakan gel akrilamid-ferrihidrit. Gel dibuat dengan mencampurkan pasta ferrihidrit dan larutan gel akrilamid kemudian dicetak pada suhu 42-46oC selama kurang lebih satu jam. Pengaruh pH dan konsentrasi fosfat serta nitrat diamati terhadap persen penyisihan. Efisiensi desorpsi diamati menggunakan asam sulfat pada berbagai konsentrasi. Hasil penelitian menunjukkkan bahwa fosfat dan nitrat dapat disisihkan secara optimal pada pH 5. Konsentrasi larutan nitrat untuk penyisihan optimal adalah 10 mg NO3-/L sementara fosfat dapat disisihkan secara optimal pada konsentrasi 0,3 mg PO43-/L. Analit dapat didesorpsi dari gel menggunakan H2SO4 0,3 M. Pada aplikasinya, fosfat dan nitrat dalam air minum dapat disisihkan hingga 70%.