Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PENGELOLAAN INFORMASI PUBLIK PADA DINAS INFORMASI DAN KOMUNIKASI KABUPATEN MALUKU TENGGARA Fatmawati Rumra
Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik Vol 18, No 2 (2014): Jurnal Penelitian Komunikasi dan Opini Publik
Publisher : BPSDMP Kominfo Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (526.957 KB) | DOI: 10.33299/jpkop.18.2.324

Abstract

Informasi pembangunan merupakan sarana penting bagi pembangunan nasional untuk masyarakat kota dan desa. Membangun dimulai dari ide dan pemikiran yang dilengkapi dengan informasi yang relevan dan perlu disebarluaskan dan diyakini oleh seluruh lapisan masyarakat, karena itu terlebih dahulu pesan dan kebijakan pemerintah harus disebarluaskan guna membangkitkan semangat serta partisipasi masyarakat. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana lembaga informasi dan komunikasi daerah dalam menghimpun, memproses, dan menyampaikan/menyalurkan data dan informasi publik? Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Teknik pengumpuan data dengan teknik wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan pemahaman penarikan sample tersebut, maka sample penelitian ini meliputi pimpinan lembaga informasi komunikasi (Kepala Dinas Informasi Komunikasi Kabupaten Maluku Tenggara), pejabat struktural unit informasi dan komunikasi, pejabat fungsional unik kerja informasi dan komunikasi tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lembaga informasi dan komunikasi daerah berbeda nama dan tingkat jenjang struktur tetapi tetap proaktif untuk menghimpun informasi publik khususnya yang diproduksi oleh pemerintah daerah seperti peraturan daerah, kebijakan pemerintah daerah, perizinan, perpajakan, dan distribusi menjadi sangat penting untuk dihimpun karena informasi tersebut sangat penting untuk pengembangan dan kemajuan daerah. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pemerintah dalam hal ini Dinas Infokom Kabupaten Maluku Tenggara diharapkan senantiasa melakukan koordinasi terkait kebijakan dengan instansi lain sebagai suatu kegiatan konkret untuk menghimpun informasi publik, dan selanjutnya diolah dengan melalui komputerisasi sebagai salah satu sarana untuk memproses informasi.Kata kunci : pengelolaan, informasi publik.
Aksesibilitas Komunikasi Antar Pulau Di Desa Ameth Kecamatan Teon Nila Serua Kabupaten Maluku Tengah Philips Aulele; Fatmawati Rumra
Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura Vol 2 No 1 (2023): Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura
Publisher : Department of Communication Science, University of Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/JIKPvol2iss1pp352-363

Abstract

Communication is very important for humans, especially the people of Ameth Viliage. Therefore, this study aims to analyze the inter-island communication process in Ameth Village ang analyze alternative government solutions to realize inter-island communication accessibillity services for the just people of Ameth Village. The formulation of the problem in this study includes how the accessibility of communication on Nila Island, Ameth Village can be used to meet information needs in people`s lives. This type of research is qualitative. Informants of this research amounted to 6 people. The determination of the informants was taken by purposive sampling, which is based on certain criteria as follows: the people of Ameth Village who are involved in the inter-island communication process, are male and female and aged 20-65 years. Data collection techniques used in this study were interviews, observation, and documentation. The results of this study indicate that inter-island communication carried out by the Ameth Village community is very important so that the community really needs the role of the government in helping to meethe information needs of the community in the inter-island communication process. It can be concluded that the communication carried out by the community has been very helpful, but there are several obstacles in the form of the use of communication media and the role of the government so that the government's role is needed in overcoming these obstacles.
Strategi Promosi Wisata Bukit Indah Desa Bombay Kecamatan Kei Besar, Kabupaten Maluku Tenggara Dewi Heatubun; Fatmawati Rumra
Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura
Publisher : Department of Communication Science, University of Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/JIKPvol2iss2pp393-407

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui strategi promosi wisata bukit indah. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Bombay kecamatan kei besar kabupaten Maluku tenggara. Bukit Indah sendiri terletak di Kabupaten Maluku Tenggara “Desa Bombay, Kec. Kei Besar. Bukit ini mempunyai potensi alam yang indah dan sayangnya belum banyak yang mengetahui keindahan Bukit Indah tersebut. Keindahan Bukit Indah terletak di bagian wisata alamnya yang sangat lokal dan wisata bukit indah ini sendiri terdapat di daerah pegunungan, wisata bukit indah juga tak kala menarik seperti wisata pengunungan di kota ambon. Pengambilan data primer dilakukan melalui wawancara terhadap sejumlah informan yang terlibat dalam strategi promosi wisata bukit indah. Adapun informannya yaitu pengelola wisata bukit indah, kepala bidang pemasaran dinas pariwisata dan pengunjung. Strategi promosi yang digunakan oleh pengelola wisata bukit indah untuk mempromosikan wisata bukit indah yaitu dengan menngunakan strategi periklanan, penjualan personal, promosi penjualan, hubungan masyarakat, pemasaran langsung.Pengembangan kawasan wisata merupakan salah satu strategi yang dilakukan oleh pemerintah untuk meningkatkan pendapatan daerah. Strategi ini umumnya diterapkan oleh daerah-daerah yang memiliki sumber daya alam yang dapat menjadi daya tarik wisata. Hasil penelitian menunjukan bahwa kerja sama antara pengelola wisata bukit indah dengan dinas pariwisata kabupaten Maluku tenggara sangat baik, sehingga starategi promosi yang dilakukan melalui akun-akun media sosial milik pengelola maupun dinas pariwisata berjalan dengan sukses dan menarik banyak pengunjung yang berkunjung ke wisata bukit indah. Jenis media sosial yang digukanan pengelola wisata adalah facebook, instagram, youtube dan google.
Strategi Promosi Objek Wisata Pantai Matakus Oleh Dinas Pariwisata Kabupaten Kepulauan Tanimbar Kecamatan Tanimbar Selatan Jhon Rien Moriolkosu; Fatmawati Rumra
Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura Vol 3 No 1 (2024): Jurnal Ilmu Komunikasi Pattimura
Publisher : Department of Communication Science, University of Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/JIKPvol3iss1pp507-517

Abstract

Abstract: This research is a qualitative descriptive research that aims to find out how the promotion strategy of the Tanimbar Islands Regency Tourism Office in promoting Matakus Beach. This research was carried out at the Tourism Office of Tanimbar Islands and Matakus Beach with data collection techniques in the form of observation, interviews, and also some documentation, as well as data analysis techniques using qualitative technique models according to Miles and Huberman consisting of data reduction, data presentation and conclusions. The results showed that the promotion strategy carried out by the Tanimbar Islands Regency Tourism Office in promoting matakus beach attractions was in accordance with the promotion mix theory. Where they use methods of Advertising, Sales Promotion, Direct Marketing, and Public Relations in promoting matakus beach. However, there are several methods that have not been used by the tourism office, namely personal sales and also the obstacles faced, namely costs and human resources that are still lacking in the tourism office so that the methods used have not run effectively. But in the future the tourism office will update it all so that the promotion of matakus beach attractions can run well.