This Author published in this journals
All Journal CONSILIA
Lidia Wati
BK FKIP UNIB

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH LAYANAN KONSELING KELOMPOK DENGAN TEKNIK SOSIODRAMA UNTUK MENINGKATKAN KECERDASAN MORAL SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS Lidia Wati; Hadiwinarto Hadiwinarto; Arsyadani Mishbahuddin
Consilia : Jurnal Ilmiah Bimbingan dan Konseling Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : UNIVERSITAS BENGKULU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (337.83 KB) | DOI: 10.33369/consilia.2.1.83-91

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan pengaruh layanan konseling kelompok dengan teknik sosiodrama terhadap peningkatkan kecerdasan moral siswa di Sekolah Menengah Atas. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian one group pretest (100,1)  dan posttest (118,125). Subjek penelitian ini menggunakan 8 orang siswa kelas X. Teknik pengumpulan data menggunakan angket kecerdasan moral. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kecerdasan moral siswa meningkat setelah pemberian layanan konseling kelompok, hal ini ditunjukkan dari hasil uji perbedaan antara pretest dan posttest dengan nilai t hitung data -7,483 (-t > -2,365) dan signifikansi 0,000 (p<0,05). Artinya terdapat pengaruh yang signifikan terhadap kecerdasan moral siswa sebelum dan sesudah diberikan layanan konseling kelompok dengan teknik sosiodrama kepada subjek penelitian. Kata kunci :  kecerdasan moral, layanan konseling kelompok, teknik sosiodrama