Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Informasi Reservasi And Real Time Tracking Bus Online Fenina Adline Tobing; Rahmat Tullah; Ardian Pribadi
JURNAL SISFOTEK GLOBAL Vol 7, No 1 (2017): JURNAL SISFOTEK GLOBAL
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis Bina Sarana Global

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (966.877 KB) | DOI: 10.38101/sisfotek.v7i1.131

Abstract

Pada mulanya komputer hanyalah sebuah alat yang digunakan untuk menghitung angka–angka yang oleh manusia tidak dapat menghitungnya dengan cepat atau bisa disebut juga alat itu dengan kakulator. Oleh para ahli telematika dan ahli teknologi mengembangkan komputer dengan pesat hingga dapat membuat suatu pemikiran-pemikiran yang tidak dapat dilakukan oleh manusia. Salah satu pemikiran  itu adalah membuat suatu sistem yang tidak dibatasi oleh jarak, wilayah dan waktu dan itu dibantu oleh suatu jaringan yang luas dan terbuka bagi siapapun untuk mengaksesnya, jaringan tersebut dinamakan internet. Salah satu contoh buah pemikiran adalah sebuah Aplikasi sistem informasi reservasi ticketing dan real time tracking bus online berbasis web, dengan beberapa program yang digunakan adalah PHP program server side programming yang digunakan untuk menginterasikan dengan database, yang database nya menggunakan MYSQL yang dikolaborasikan dengan program Apache sebagai virtual web/ server.