Sugeng Sejati
Institut Agama Islam Negeri Bengkulu

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IMPLIKASI EGOSENTRIS DAN SPIRITUAL REMAJA DALAM MENCAPAI PERKEMBANGAN IDENTITAS DIRI Sugeng Sejati
JURNAL ILMIAH SYI'AR Vol 19, No 1 (2019): Juni 2019
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (517.831 KB) | DOI: 10.29300/syr.v19i1.2269

Abstract

Adolescence is a period of development that is very important in the dynamics oflife because at this time adolescents have a tendency known as Identity VersusIdentity Confusion which is the main task of adolescents in achieving adevelopment of self-identity. In fact, at this time, many adolescents havedifficulties in recognizing their own identities, what their potential is and wherethey are going, where it becomes a very urgent problem for adolescents. Whilefor the spiritual development of adolescents, it cannot be separated from thedevelopment of the personality as a whole, meaning that one's attitude andspiritual beliefs in his life are none other than his personal role models that growand develop from birth especially since in the womb. The focus of this paper isthe egocentric and spiritual implications of adolescents in achieving thedevelopment of self-identity. This paper is carried out through library researchtechniques. The conclusions of this paper normatively produce an Egocentricand Spiritual Implication of Youth in achieving the development of self-identitywhich makes the next person into a unique and principled person with animportant role in life and value in society.
Perkembangan Spiritual Remaja dalam Perspektif Ahli Sugeng Sejati
Jurnal Hawa : Studi Pengarus Utamaan Gender dan Anak Vol 1, No 1 (2019): Juni
Publisher : UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (850.551 KB) | DOI: 10.29300/hawapsga.v1i1.2231

Abstract

Pekembangan Spiritual sesungguhnya memberikan arah dan arti bagi kehidupan remaja tentang kepercayaan mengenai adanya kekuatan non fisik yang lebih besar dari pada kekuatan dirinya. Suatu kesadaran yang menghubungkan remaja langsung dengan Tuhan, atau apapun yang kita namakan sebagai sumber keberadaan kita, Spiritual juga berati kejiwaan, rohani, batin, mental, dan moral. Artinya ketika diri remaja selalu beribadah kepadah Allah maka hadir spiritual pada identitas diri pribadi. Spiritual yang dimaksud disini adalah remaja secara pribadi mampu mengaktulisasikan nilai-nilai Illahiah sebagai manifestasi dari aktifitas dalam kehidupan seahari-hari, dimana untuk menjadi individu yang spiritual memerlukan suatu usaha untuk membangkitkan jiwa yang paling dalam yaitu dengan membangkitkan motivasi diri, kesadaran diri, menghidupkan visi dan nilai, penuh tangung jawab, mandiri, dan menjaga ukhuwah.