Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

PEMANFAATAN BIJI KARET SEBAGAI AGREGAT KASAR TERHADAP WORKABILITY DAN KUAT TEKAN BETON SCC (SELF COMPACTING CONCRETE) Vike Itteridi; Suci Damaiati; Heri Wijaya
JURNAL ILMIAH BERING'S Vol 9 No 01 (2022): Jurnal Ilmiah Bering's
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (400.971 KB) | DOI: 10.36050/berings.v9i01.459

Abstract

Self compacting concrete is that can utilize its own weight to be able to flow to fill the room without any compaction process at all. The purpose of this study was to determine the compressive strength of self-compacting concrete with the substitution of rubber seeds as coarse aggregate. The method used in this study is an experimental method (experimental), also discusses the distribution of Slump Flow with the use of rubber seeds, the rate of use of rubber seeds is 3%, 4% and 5% of the weight of the coarse aggregate (split) used. The results of this study indicate the optimum compressive strength at the age of 28 days of concrete with the highest value in code A which is 8.93 MPa with a specific gravity of 2.33 grams/cm³ and a Slump Flow value of 52 cm. From this research, it can be concluded that the less mixing of rubber seeds in concrete composition the higher the compressive strength and the lower the specific gravity, while the Slump Flow value obtained will be lower. Due to the brittle nature of the rubber seeds, the slippery surface of the rubber seeds and the lightweight rubber seeds.
PENGARUH PENAMBAHAN SERAT DAUN SISAL (Agave sisalana) DAN SERAT BATANG RESAM (Dicranopteris linearis) TERHADAP KARAKTERISTIK BETON EDOWINSYAH; Ridno Faluvi; Vike Itteridi
JURNAL ILMIAH BERING'S Vol 10 No 02 (2022): Jurnal Ilmiah Bering
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/berings.v10i02.648

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penambahan serat daun sisal dan serat batang resam yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan serat daun sisal dan serat batang resam terhadap karakteristik beton yang meliputi kuat tekan dan kuat lentur beton. Beton serat merupakan bagian komposit yang terdiri dari beton biasa dan bahan lain yang berupa serat alami maupun serat buatan. Metode yang dipakai pada penelitian ini yaitu metode Eksperimen, yaitu dengan penambahan serat daun sisal dan serat batang resam sebanyak 0,5% dari berat semen terhadap beton normal berdasarkan mutu rencana F’c 19,3 MPa, dengan panjang serat 3 cm dan rasio penambahan serat daun sisal 75%, serat batang resam 25% untuk BS1 dan serat daun sisal 25%, serat batang resam 75% untuk BS2. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu beton silinder dan beton balok yang diuji menggunakan mesin Universal Testing Machine. Berdasarkan hasil penelitian didapat nilai kuat tekan optimum kuat tekan umur 28 hari pada beton normal yaitu 21,42 MPa, untuk BS1 yaitu 20,44 MPa menurun 4,47% dari BN dan untuk BS2 yaitu 18,80 Mpa menurun 12,23% dari BN dikarenakan pada serat daun sisal dan serat batang resam dimasukan pada campuran beton sehingga campuran beton menjadi semakin sulit untuk dipadatkan yang membuat beton menjadi berongga dan berpori sehingga mempengaruhi kuat tekan pada beton. Pada hasil pengujian kuat lentur optimum pada BS2 yaitu 4,68 Mpa meningkat 27,52% dari BN dan untuk BS1 yaitu 4,03 MPa meningkat 9,80% dari BN yaitu 3,67 Mpa dikarenakan serat daun sisal dan serat batang resam memiliki kelebihan serat yang tidak mudah putus dan memiliki daya kuat tarik yang cukup baik sehingga dapat menambah kuat lentur pada beton.
EFFECT OF RESAM FIBER ADDITION (Dicranopteris Linearis) ON THE CHARACTERISTICS OF CONCRETE Vike Itteridi; Nopen Bareski; Edowinsyah Edowinsyah
Jurnal Teknik Sipil Vol 23, No 1 (2023): JURNAL TEKNIK SIPIL EDISI FEBRUARI 2023
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26418/jtst.v23i1.61007

Abstract

This study discusses the effect of the addition of resin fibers (Dicranopteris linearis) on the characteristics of concrete. The purpose of fibers to the characteristics of concrete. horns, anti-termite, not easily broken and resistant to humid air and is a plant that grows a lot in Pagar Alam City area. Therefore, the researchers decided to examine the effect of adding resin rod fibers to the characteristics of concrete. characteristics of this concrete is an experimental method that is tested, namely the physical material test, slump test, compressive and flexural strength of concrete. Experiments with the addition of resin rod fibers to the concrete mix of 0.5% of the weight of normal concrete cement. All samples were tested at the age of 3,7,14,21 and 28 days. Based on the test results, 3 cm and 5 cm long resin fibers were used. At 3 cm compressive strength of 28 day old concrete decreased by 0.36% from normal concrete with flexural strength increased by 0.02% of normal concrete while at 5 cm compressive strength of 28 day old concrete decreased by 0.66% of concrete normal while the flexural increase as much as 0.04% of normal concrete. The decrease in compressive strength is due to the addition of impregnated fibers into the concrete which will create more voids or voids in the concrete, the reduced density of concrete and disruption of the bond between cement and other concrete aggregates and the increase in flexural strength is caused because the resin fibers play a role in resisting cracks due to the pressure exerted by them. occurs in the concrete so as to increase the flexural strength of the concrete.
PKM OPTIMALISASI URINE KELINCI MENJADI PUPUK ORGANIK CAIR (POC) TANAMAN SELEDRI PADA KELOMPOK TANI MUARA SIBAN KOTA PAGAR ALAM Ferry Putrawansyah; Asep Syaputra; Vike Itteridi
Jurnal Abdimas Bina Bangsa Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Abdimas Bina Bangsa
Publisher : LPPM Universitas Bina Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46306/jabb.v4i2.659

Abstract

The Tunas Baru Farmers Group in Muara Siban Village is one of the farmer groups that has a large area of land to produce good vegetables in the city of Pagar Alam, but the wider the agricultural cultivation area, the higher the need for fertilizer and pesticides, coupled with the high price of fertilizer. causing agricultural yields to decline. Apart from having agricultural land, this farming group also has quite a lot of rabbit livestock, but rabbit urine which is rich in nitrogen has not been used as an alternative fertilizer for agricultural land. Rabbit urine liquid organic fertilizer (POC) is urine waste from rabbit farms that contains nutrients that are good for plants and can be used as an alternative treatment. The treatments used are several concentrations of rabbit urine, and a combination of urine with inorganic fertilizer. Rabbit urine is fermented before use by mixing EM4/Yakult as a probiotic, brown sugar/granulated sugar and 5 liters of rabbit urine. The experimental results showed that there was an effect of using fermented rabbit urine on leaf area, root volume and dry weight of cocoa seedlings at the age of 16 WAP. P The conclusion in this service is that by reducing the use of inorganic fertilizers to <50% and adding Rabbit Urine POC, it can have an influence on celery plants so that at the age of 2, 3 and 4 WAP, the difference in rabbit urine concentration treatment has a statistically significant effect. on the number of celery leaves. Furthermore, entering the plant age of 5 WAP, it was seen that the differences in treatment given had a statistically insignificant effect on the variable number of leaves. And this Rabbit Urine POC has proven successful in making celery plants grow well and develop well so that they can be marketed/used by other farmers
PENGARUH SERAT WARU (Hibiscus Tiliaceus) TERHADAP KARAKTERISTIK MORTAR GEOPOLIMER BATU NAPAL Vike Itteridi; Edowinsyah; Dimas Rusdianto
Jurnal Ilmiah BERING Vol. 11 No. 01 Maret (2023): BERING: Jurnal Imiah Besemah Engineering
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/berings.v11i01 Maret.62

Abstract

This study discusses the addition of hibiscus fiber to the characteristics of marl geopolymer mortar. Geopolymer Mortar is a mortar with a binder that completely does not use cement as a binder. The research method used was alkaline activator NaOH and Na2SiO3 with a ratio of 1: 1 and a molarity of 16 M. The percentage of fiber addition used was 0%, 0.5% and 1.5% of the weight of the precursor and the length of the fiber was 2 cm. All specimens were tested for compressive strength at the age of 3, 7, 14, 21 and 28 days. The results of the research that have been carried out, it was found that the compressive strength at the age of 28 days with 0% fiber proportion was 3.07 Mpa. Meanwhile, the proportion of 0.5% fiber is 2.53 MPa and the proportion of 1.5% fiber is 2.27 MPa
PEMANFAATAN BIJI KARET SEBAGAI AGREGAT KASAR TERHADAP WORKABILITY DAN KUAT TEKAN BETON SCC (SELF COMPACTING CONCRETE) Heri Wijaya; Vike Itteridi; Suci Damaiati
Jurnal Ilmiah BERING Vol. 10 No. 1 Maret (2022): BERING: Jurnal Imiah Besemah Engineering
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/bering.v9i1 Maret.199

Abstract

Self compacting concrete adalah beton yang dapat memanfaatkan berat sendirinya untuk dapat mengalir mengisi ruangan tanpa ada proses pemadatan sama sekali. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kuat tekan beton Self compacting concrete dengan substitusi biji karet sebagai agregat kasar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen (percobaan). juga membahas sebaran Slump Flow dengan penggunaan biji karet, tingkat penggunaan biji karet yaitu 3% 4% dan 5% dari berat agregat kasar (split) yang digunakan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan kuat tekan optimum pada umur beton 28 hari dengan nilai tertinggi di kode A yaitu sebesar 8,93 MPa dengan berat jenis 2,33 gram/ dan nilai Slump Flow 52 cm. Dari penilitian ini dapat di simpulkan bahwa semakin sedikit pencampuran biji karet dalam komposisi beton kuat tekannya akan semakin tinggi dan berat jenis akan semakin rendah, sedangkan nilai Slump Flow yang di dapatkan akan semakin rendah. Di karenakan sifat biji karet yang getas, permukaan biji karet yang licin dan biji karet yang ringan
PENGARUH PENAMBAHAN SERAT DAUN SISAL (Agave sisalana) DAN SERAT BATANG RESAM (Dicranopteris linearis) TERHADAP KARAKTERISTIK BETON Ridno Faluvi; Edowinsyah; Vike Itteridi
Jurnal Ilmiah BERING Vol. 10 No. 2 (2022): BERING: Jurnal Imiah Besemah Engineering
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/bering.v10i2.210

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penambahan serat daun sisal dan serat batang resam yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan serat daun sisal dan serat batang resam terhadap karakteristik beton yang meliputi kuat tekan dan kuat lentur beton. Beton serat merupakan bagian komposit yang terdiri dari beton biasa dan bahan lain yang berupa serat alami maupun serat buatan. Metode yang dipakai pada penelitian ini yaitu metode Eksperimen, yaitu dengan penambahan serat daun sisal dan serat batang resam sebanyak 0,5% dari berat semen terhadap beton normal berdasarkan mutu rencana F’c 19,3 MPa, dengan panjang serat 3 cm dan rasio penambahan serat daun sisal 75%, serat batang resam 25% untuk BS1 dan serat daun sisal 25%, serat batang resam 75% untuk BS2. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu beton silinder dan beton balok yang diuji menggunakan mesin Universal Testing Machine. Berdasarkan hasil penelitian didapat nilai kuat tekan optimum kuat tekan umur 28 hari pada beton normal yaitu 21,42 MPa, untuk BS1 yaitu 20,44 MPa menurun 4,47% dari BN dan untuk BS2 yaitu 18,80 Mpa menurun 12,23% dari BN dikarenakan pada serat daun sisal dan serat batang resam dimasukan pada campuran beton sehingga campuran beton menjadi semakin sulit untuk dipadatkan yang membuat beton menjadi berongga dan berpori sehingga mempengaruhi kuat tekan pada beton. Pada hasil pengujian kuat lentur optimum pada BS2 yaitu 4,68 Mpa meningkat 27,52% dari BN dan untuk BS1 yaitu 4,03 MPa meningkat 9,80% dari BN yaitu 3,67 Mpa dikarenakan serat daun sisal dan serat batang resam memiliki kelebihan serat yang tidak mudah putus dan memiliki daya kuat tarik yang cukup baik sehingga dapat menambah kuat lentur pada beton.
PENGARUH PENGGUNAAN LIMBAH STYROFOAM DAN FLY ASH DALAM PEMBUATAN BETON RINGAN TERHADAP KARAKTERISTIK MEKANIK DAN DAMPAK LINGKUNGAN Abdi Nasrullah; Vike Itteridi
Jurnal Ilmiah BERING Vol. 11 No. 02 Oktober (2023): Bering : Jurnal Ilmiah Bering Engineering
Publisher : P3M Institut Teknologi Pagar Alam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36050/bering.v11i02 Oktober.215

Abstract

Pertumbuhan pesat dalam industri konstruksi telah menjadi katalisator bagi perkembangan teknologi, terutama dalam konstruksi perumahan, perkantoran, dan gedung. Beton, sebagai materi konstruksi yang telah lama dikenal, digunakan secara luas dalam berbagai proyek pembangunan karena keunggulannya, termasuk kekuatan yang optimal, ketahanan api, ketahanan terhadap perubahan cuaca, ketersediaan yang baik, dan kemudahan dalam proses pengerjaannya. Namun, keberatannya yang tinggi telah menjadi kelemahan utama karena meningkatkan beban mati pada struktur. Oleh karena itu, inovasi dalam teknologi beton menjadi penting untuk memenuhi kebutuhan akan beton yang ramah lingkungan dengan berat jenis yang lebih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi potensi penggunaan limbah styrofoam dan fly ash sebagai tambahan dalam produksi beton ringan. Fokus utama dari studi ini adalah untuk mengevaluasi dampak lingkungan dari penggunaan limbah styrofoam dan fly ash dalam beton, sekaligus mengukur pengaruh keduanya terhadap kekuatan dan karakteristik beton ringan. Metode yang diaplikasikan dalam penelitian ini adalah metode eksperimental. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan limbah styrofoam pada persentase 5 dan 10% tidak optimal sebagai pengganti agregat kasar karena tidak menghasilkan kuat tekan yang diinginkan, namun, campuran styrofoam mampu mengurangi berat beton. Sementara itu, penambahan limbah fly ash pada persentase 5 dan 10% sebagai pengganti semen menghasilkan peningkatan kuat tekan pada beton.