Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Akuntansi Sebagai Pilihan Milenial Yovita Ariani; Devica Pratiwi; Monica Indriana; Monica Indriani
Balance Vocation Accounting Journal Vol 4, No 1 (2020): Balance Vocation Accounting Journal
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (371.101 KB) | DOI: 10.31000/bvaj.v4i1.2702

Abstract

Keinginan untuk mengaktualisasikan diri akan mempengaruhi gaya hidup dan keputusan penting termasuk jurusan studi dalam perkuliahan. Jika dihubungkan dengan revolusi industri, maka adalah masuk akal jika seorang pelajar memilih jurusan yang terkait bidang teknologi tetapi berdasarkan data sebelumnya jurusan akuntansi masih menduduki peringkat 3 (tiga) besar. Adanya perbedaan antara kondisi lingkungan industri dengan keputusan pelajar memilih program studi akuntansi inilah yang memberikan tanda tanya tentang faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi keputusan seorang pelajar dalam memutuskan program studi yang dipilih. Unit analisa dalam penelitian ini adalah individu mahasiswa/i. Sample yang digunakan pada penelitian ini adalah mahasiswa/i Universitas X, jurusan akuntansi. Analisa data bersifat statistik dengan pendekatan PLS-SEM menggunakan perangkat lunak SmartPLS. Penelitian menghasilkan bahwa dimensi pencarian informasi dan evaluasi biaya dapat menjelaskan variabel dependen yaitu keputusan milenial dalam memilih jurusan akuntansi. Variabel independen yaitu ekspektasi karir dan karakteristik pribadi memiliki hubungan yang positif dalam keputusan para milenial memilih jurusan akuntansi sedangkan variabel persepsi tidak memiliki hubungan negative terhadap pemilihan program studi. 
Pengaruh NPM, CR Serta EPS Terhadap Harga Saham pada Perusahaan Ritel dalam Masa Pandemi Yovita Ariani
Balance Vocation Accounting Journal Vol 5, No 2 (2021): Balance Vocation Accounting Journal
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/bvaj.v5i2.5218

Abstract

Pandemi Covid-19 yang melanda dunia, termasuk Indonesia, pada awal tahun 2020 telah mempengaruhi kinerja keuangan seperti NPM, CR dan EPS pada industri ritel. Kinerja keuangan ini akan menjadi pertimbangan para investor untuk membeli saham perusahaan sehingga pada akhirnya mempengaruhi harga saham yang merupakan harga di pasar bursa yang ditentukan oleh para pelaku pasar, harga ini dipengaruhi oleh permintaan dan penawaran di pasar modal (Purwaningsih, 2018). Penelitian ini dilakukan pada industry ritel yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2020 dan Q1 serta Q2 2021. Pemilihan sampel menggunakan purposive sampling dan uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan SPSS 24 dengan tingkat signifikasi 0.05. Penelitian ini NPM secara partial tidak berpengaruh terhadap pemberian harga saham. Sedangkan CR dan EPS secara partial berpengaruh terhadap harga saham. Ketiga variable rasio keuangan tersebut jika secara bersama-sama akan berpengaruh terhadap harga saham perusahaan.
REAL EARNING MANAGEMENT ANALYSIS ON COMPANY’S PERFORMANCE (CASE STUDY IN PANDEMIC TIME OF COVID-19) Febryanti Simon; Clarissa Maya Devi; Yovita Ariani; Hansel Angga Winata
SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION : Economic, Accounting, Management and Business Vol. 5 No. 3 (2022): SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management, & Business
Publisher : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Pustek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The first case of Covid-19 was first stated in Indonesia on March 2, 2020. Severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) better known as the Corona virus is a new type of coronavirus that can be easily transmitted. Indonesia first imposed the large scale social restrictions called PSBB policy for the first time on April 15, 2020. PSBB is one of the government's efforts to break the chain of spread of Covid-19. There was a decrease of 70% of companies that conducted IPOs from before the Covid-19 period and during the Covid-19 period. The company's performance is the crucial matter in achieving the company's targets and for increasing returns for shareholders. The company's performance in this study was measured using Return On Assets (ROA). The ROA ratio is often used by management to measure the performance of a company and assess operational performance in utilizing the resources owned by the company. Real earning management is one of the ways that can be done by the management to achieve profit targets. In this study, it will focus on real earnings management. The selection of samples using purposive sampling and hypothesis tests is conducted using SPSS 25 with a signification rate of 0.05. The study shows abnormal CFO and discretionary expenses which are factors in measuring real profit management have a significant effect on the company's financial performance.
PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN SOLVABILITAS TERHADAP PEMBERIAN OPINI KEBERLANGSUNGAN USAHA PADA PERUSAHAAN JASA Yovita Ariani
Jurnal Akuntansi Bisnis Vol 12, No 2 (2019): Jurnal Akuntansi Bisnis
Publisher : Universitas Bunda Mulia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (638.153 KB) | DOI: 10.30813/jab.v12i2.1782

Abstract

ABSTRACT: The purpose of the company is to be able to gain profits and maintain their business in long term. Financial performance can be seen from financial statements made by management and audited by an independent auditor in order to obtain confidence that financial statements have been fairly stated in material terms. Financial ratios that can be obtained from financial statements can be used as indicators of company’s performance, including if the company was experiencing problems or threats regarding the sustainability of its business. This study discussed the influence of financial indicators such as profitability, liquidity, and solvency as independent variables on going concern audit opinion as the dependent variable. This research was conducted on service sector companies, subsector retail and wholesale trade, listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) in 2017 and 2018. Samples were collected by purposive sampling and hypothesis testing was carried out using multiple regression. Analysis tool used in this research was Statistical Package for Service Sollution 24 (SPSS 24) with a significance level of 0.05. The results showed that profitability and solvency partially had an influence on going concern opinion, while liquidity had no effect. Together, the three independent variables have an influence on going concern opinion. Keyword : profitability, liquidity, solvency, going concern opinion, service sector ABSTRAK: Tujuan dari perusahaan adalah agar dapat memperoleh keuntungan dan mempertahankan usahanya dalam waktu yang lama. Kinerja keuangan dapat dilihat dari laporan keuangan yang dibuat oleh manajemen dan telah diaudit oleh auditor independen agar dapat memperoleh keyakinan bahwa laporan keuangan telah dibuat secara wajar dalam hal yang material. Rasio-rasio keuangan yang dapat diperoleh dari laporan keuangan dapat dijadikan indikator mengenai kinerja perusahaan termasuk apabila perusahaan sedang mengalami masalah atau ancaman mengenai keberlangsungan usahanya. Dalam penelitian ini dibahas mengenai pengaruh indikator keuangan seperti profitabilitas, likuiditas, dan solvabilitas sebagai variabel independen terhadap pemberian opini audit keberlangsungan usaha sebagai variabel dependen. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan sektor jasa dengan subsektor perdangangan besar dan eceran yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017 dan 2018. Pemilihan sampel menggunakan purposive sampling dan uji hipotesis dilakukan dengan menggunakan regresi berganda dan alat bantu Statistical Package for Service Sollution 24 (SPSS 24) dengan tingkat signifikasi 0.05. Hasil penelitian menunjukan bahwa profitabilitas dan solvabilitas secara parsial memiliki pengaruh atas opini keberlangsungan usaha, sedangkan likuiditas tidak berpengaruh. Secara bersama-sama ketiga variabel independen memiliki pengaruh terhadap pemberian opini keberlangsungan usaha. Kata Kunci: profitabilitas, likuiditas, solvabilitas, opini keberlangsungan usaha, sektor jasa
Implications Fraud Diamond in Fraudulent Financial Statements on Property, Real Estate and Building Construction Industries Amalia Rizki Khoerunnisa; Yovita Ariani
APTISI Transactions on Management (ATM) Vol 8 No 1 (2024): ATM (APTISI Transactions on Management: January)
Publisher : Pandawan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33050/atm.v8i1.2228

Abstract

Fraudulent financial statements involve intentional actions of manipulating or hiding information in financial reports to deceive users. Understanding the factors behind such fraud can be explored through the Diamond Scheme Theory, consists of four materials: opportunity, rationalization, ability, and pressure. The aim of this research analyze the impact of each component of the Fraud Diamond on fraudulent financial statements. The quantitative research methodology focuses on industries in the real estate, construction and property sectors listed on the Indonesia Stock Exchange starting 2020 to 2022. The sample includes 69 companies selected through purposive sampling. Utilizing multiple linear regression analysis using SPSS 26 is employed for analysis. The study results reveal that, individually, only the capability variable within the Fraud Diamond has a significant negative impact on fraudulent financial statements. Pressure, opportunity, and rationalization variables do not show a significant influence. Additionally, when considered collectively, there is no discernible impact of the Fraud Diamond components on fraudulent financial statements.