This Author published in this journals
All Journal Jurnal Agribis
Rita Feni
Fakultas Pertanian dan Peternakan Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENDAPATAN DAN EFISIENSI USAHA PENGGILINGAN PADI DI KOTA BENGKULU Rita Feni; Fithri Mufriantie; Bob Hendra
Jurnal AGRIBIS Vol. 15 No. 1 (2022): Jurnal Agribis
Publisher : Program Studi Agribisnis Faperta Universitas Muhammadiyah Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (385.454 KB) | DOI: 10.36085/agribis.v15i1.2901

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pendapatan  dan efisiensi usaha penggilingan padi di Kota Bengkulu.. Metode penentuan daerah penelitian adalah secara purposive (sengaja), dengan pertimbangan di Kota Bengkulu ada tiga kecamatan yang mempunyai usaha penggilingan padi yaitu Kecamatan Singaran Pati, Kecamatan Muara Bangkahulu dan Kecamatan Sungai SerutMetode penelitian dalam penelitian ini adalah metode survey.  Penentuan sampel adalah dengan metode Proporsional Random Sampling.            Hasil penelitian menunjukkan bahwa biaya tetap yang dikeluarkan  responden  adalah sebesar Rp. 61.256,58  dan biaya  variabelnya sebesar Rp. 19.435.375 sehinggan biaya totalnya adalah  sebesar Rp. 19.496.631,58. Pendapatan usaha penggilingan padi rata-rata di kota Bengkulu sebesar Rp. 7.481.528,42. Nilai efisiensi usaha penggilingan padi di Kota bengkulu sebesar 1,38. Dengan demikian usaha penggilingan padi dikota Bengkulu adalah menguntungkan dan efisien. Keywords : usaha penggilingan padi,  pendapatan dan efisiensi