This Author published in this journals
All Journal Jurnal Teknisi
Benny Agus Simanungkalit
Universitas Efarina

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DISPLAY DATA KEYBOARD PERSONAL KOMPUTER PADA DOT MATRIKS Benny Agus Simanungkalit; Fictor Pakpahan
JURNAL TEKNISI Vol 1, No 1 (2021): February 2021
Publisher : Smart Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (579.134 KB) | DOI: 10.54314/teknisi.v1i1.489

Abstract

Sistim pemrograman mikrokontroler pada running text yang biasa dilakukan untuk mengganti tulisan informasi yang akan ditampilkan pada umumnya dilakukan dengan cara mendownload dengan komputer. Pemrograman penampilan informasi yang dilakukan dengan cara mendownload dengan komputer belum efesien, karena harus membutuhkan komputer dan downloader. Ic AT89S52 dapat membaca data kode scan keyboard komputer dan memprosesnya untuk diteruskan ke display running text. Display running text disusun dari LED secara dot matriks. Penggerak display running text model dot matriks dibuat ic 4094. Ic 4094 melakukan penerimaan data secara serial dan mengirimkannya secara paralel maupun serial. Alat yang dirancang penulis telah dapat menampilkan karakter huruf, angka, dan tanda baca sesuai dengan kode scan yang dikirimkan keyboard komputer.