Satrijo Budiwobowo
Prodi Pendidikan Akuntansi Universitas PGRI Madiun

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SARANA PRASARANA PENDIDIKAN DAN KOMITMEN GURU TERHADAP KINERJA GURU DI SMKN XX MADIUN Winda Sugik Munarsi; Satrijo Budiwobowo; Elly Astuti
JPEKBM (Jurnal Pendidikan Ekonomi, Kewirausahaan, Bisnis dan Manajemen) Vol 5, No 1 (2021): JPEKBM (Juli,2021)
Publisher : STKIP PGRI Jombang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32682/jpekbm.v5i1.1467

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh sarana prasarana pendidikan dan komitmen guru terhadap kinerja guru. Pengumpulan data menggunakan kuisioner dengan 66 responden. Teknik pengambilan menggunakan metode sampel jenuh. Teknik analisis dengan dengan menggunakan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sarana prasarana pendidikan dan komitmen guru tidak berpengaruh terhadap kinerja guru. ketersediaan sarana prasarana yang baik ataupun tingginya komitmen tidak berdampak pada kinerja. Kondisi tersebut terjadi diindikasikan karena kinerja guru pada objek penelitian hanya sebatas untuk memenuhi kewajiban sebagaimana tercantum dalam Undang-Undang No 14 tahun 2005 tentang guru dan dosen.