Qorina Widadiyah
IAI Bunga Bangsa Cirebon

Published : 5 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : EduBase: Journal of Basic Education

Penerapan Metode Sakamoto dalam Meningkatkan Kemampuan Menyelesaikan Soal Cerita Materi Operasi Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Cacah Kelas III Sekolah Dasar Qorina Widadiyah; Khujaimah Khujaimah
EduBase : Journal of Basic Education Vol 1 No 2 (2020): EduBase : Journal of Basic Education
Publisher : Jurnal IAI Bunga Bangsa Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47453/edubase.v1i2.127

Abstract

This research aims to First, the application of the Sakamoto method to improve students' ability to solve story problems. Second, the results of applying the Sakamoto method to improve students' ability to solve story problems in mathematics. This study uses a qualitative approach to the type of Classroom Action Research (CAR) research with 2 (two) cycles. The subjects of this study were students of class III SDN Dukuh Sari I. Data collection techniques used were observation, interviews, documentation, and tests. Qualitative data consisting of observations, interviews and documentation are analyzed descriptively qualitatively, while data in the form of numbers or quantitative data are sufficiently analyzed using quantitative descriptive analysis. The results of data analysis after the application of the learning method with the Sakamoto method show that the application of this method can improve students 'ability to solve mathematical problems in the form of material questions, summation operations and reduction of counting numbers on mathematical subjects. The results show that there is evidence of an increase in students' ability to solve problems mathematics in the form of story problems. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk; Pertama, penerapan metode sakamoto untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal cerita. Kedua, hasil dari penerapan metode sakamoto untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal cerita dalam mata pelajaran matematika. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan 2 (dua) siklus. Subyek penelitian ini adalah siswa kelas III SDN Dukuh Sari I. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes. Data yang bersifat kualitatif yang terdiri dari hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi dianalisis secara deskriptif kualitatif, sedangkan data yang berupa angka atau data kuantitatif cukup dianalisis dengan menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil analisis data setelah penerapan metode pembelajaran dengan metode sakamoto menunjukkan bahwa penerapan metode ini dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal matematika yang berbentuk soal cerita materi operasi penjumlahan dan pengurangan bilangan cacah pada mata pelajaran metematika. Hasil menunjukkan bahwa terbukti adanya peningkatan kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal matematika yang berbentuk soal cerita.