Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Reception of Islamic Law On Indigenous Communities: Prawiro, Abdurrahman Misno Bambang
Kawalu: Journal of Local Culture Vol 2 No 1 (2015): January - June 2015
Publisher : Laboratorium Bantenologi UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The first community to accept Islam was the tenant at the coastal areas of Sumatra, Java, Sulawesi, Kalimantan, Maluku, Nusa Tenggara and Papua. After that Islam disseminated to rural areas throughout the country as the consequence of their reception of Islamic law. However, the fact was not all Islamic law accepted and implemented, because they already have customs practiced continuously by hereditary generations long before the arrival of Islam. Some custom in Indonesia, which still survive was practiced by indigenous community such as Baduy and Kampung Naga. This research examines the reception of Islamic law by those indigenous communities. The focus of this study is the elements of Islamic law, the reception pattern of Islamic law, and the factors that influence the reception. The purpose and usefulness of this study was to answer the research questions and describe the two customary of communities as well as bad correlation with the Islamic legal system. The method used is empirical legal study. The data used in this study were the primary data source derived from observation, deep interviews and library research. Research shows that the reception of Islamic law by the community of Baduy in the implementation of Islamic law marriage that is reading the creed of the Prophet Muhammad PBUH records by KUA, especially on the community of Outer Baduy. Reception  in the field of inheritance was limited to the mention of the terms in Islamic inheritance, while the division still follow their customs that divide the estate equally both boys and girls. While the community of Kampung Naga reception occurs in the majority of law and worship in particular muamalah especially in wedding. Islamic law reception process occurs due to internal factors (custom character and creed) and external (social interaction and the power of the state).The researcher formulated the theory of Islamic law reception by the indigenous communities is Reception through Selection-modification, reception of Islamic law by indigenous communities with the selection and  modification. If Islamic law  is in accordance with the accepted custom, when it conflicts then modified to align with traditional values.Keywords: Reception of Law, Legal Anthropology, Indigenous Community, Adat, Islamic Law, Baduy, Kampung Naga and Theory Reception through Selection-modification.   
Priority Banking Services in Indonesia in Islamic Perspectives Yaser Taufik Syamlan; Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
Tazkia Islamic Finance and Business Review Vol. 13 No. 1 (2019)
Publisher : Institute for Research and Community Empowerment (LPPM TAZKIA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30993/tifbr.v13i1.202

Abstract

The purpose of the study is to analyze the practice of Priority Banking in Indonesia at PT. Bank Syariah Mandiri (hereinafter referred to as BSM), especially in the use of wadiah contracts in priority banking services. The research method is normative legal studies with analysis using Usul Fiqh to identify the presence or absence of usury in priority banking services. Data is obtained through observation techniques, direct interviews and document studies. The results of this study are that there are 3 types of Priority Banking Services offered to customers both from deposits with wadiah or mudharabah contracts, namely Financial Services, Non-Financial Services, and Special Programs for Priority Banking Customers. The three services are funded by BSM internal cash. Priority banking services conducted by BSM violated the provisions of the DSN-MUI fatwa No. 01/DSN-MUI/IV/2000 regarding Current Account and DSN-MUI fatwa No. 02/DSN-MUI/IV/2000 which states that the banks are not permitted to give bonuses if promised in advance. This study concludes that for services which yield material benefits that have a wadiah contract, then it is usury. However, if it yields immaterial benefits, it is not usury so that it is permitted.
Islam Aboge: Islam and Cultural Java Dialogue (A Study of Islam Aboge Communities in Ujungmanik, Cilacap, Central Java, Indonesia) Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
International Journal of Nusantara Islam Vol 1, No 2 (2013): International Journal of Nusantara Islam
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/ijni.v1i2.29

Abstract

Islam came to Java in which the state population has a form of cultural traditions and belief in the power of certain objects (dynamism), the strength of the spirit of the deceased (animism) and belief in the power of the animals (Totemism). This tradition has been passed from generation to generation; it is believed and practiced in daily life. So when Islam came, confidence and trust is dissolved into the Islamic culture. Therefore comes the so-called Islamic syncretism that is acculturation with Islamic tradition. Among the forms of local acculturation (Java) with Islam is a tradition embraced by the Muslim Aboge community in the village of Ujungmanik Kawunganten Cilacap district, Central Java province, Indonesia. These community traditions carry with spiced Javanese Islamic tradition, the Islamic came with local flavor.The specificity of this community are still use the models of Javanese Islamic calendar (calendar Aboge (Alip Rebo Wage)) to determine the beginning of Ramadan, Idhul Fithri and Idhul Adha. Because of the using of the calendar, so that the celebrations of Ramadhan, Idhul Fitri and Idhul Adha is always different to what has been set by the government. This article discusses Islam and Javanese acculturation on Aboge Islamic Community and the dating models they use. With the approach of phenomenology and interpretation of cultural studies in the frame of ethnography, it is expected to make clear this acculturation models.
Ritual Daur Hidup di Kampung Naga, Desa Neglasari, Kec. Salawu Kab. Tasikmalaya Jawa Barat Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
Kawalu: Journal of Local Culture Vol 2 No 2 (2015): July - December 2015
Publisher : Laboratorium Bantenologi UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (866.482 KB)

Abstract

Jawa Barat adalah salah satu dari provinsi di Indonesia yang memiliki kekayaan budaya yang sangat beragam. Kekayaan budaya di Tatar Sunda (Jawa Barat) terpusat pada beberapa wilayah yang menjadi konsentrasi komunitas adat, dari mulai wilayah timur Ciamis, hingga ke Sukabumi. Masing-masing wilayah memiliki kekhasan budaya yang berbeda antara yang satu dengan yang lainnya. Salah satu dari kebudayaan yang hingga ini masih ada dan dipertahankan adalah Kampung Naga, ia adalah sebuah kampung adat yang memegang teguh tradisi leluhur (karuhun) yang mereka warisi dari generasi ke generasi. Salah satu yang menarik dari komunitas Kampung Naga adalah ritual daur hidup (life cyrcle) yang mereka laksanakan tanpa dipengaruhi oleh budaya luar. Artikel ini memaparkan ritual daur hidup yang dilaksanakan oleh komunitas adat Kampung Naga. Pendekatan yang digunakan adalah dengan metode etnografi, dimana penulis terlibat langsung dalam proses ritual yang mereka laksanakan. Observasi, wawancara mendalam dan partisipasi dalam setiap kegiatan adalah tekhnik yang digunakan untuk mendapatkan data yang dapat dipertanggunghjawabkan. Penelitian ini menunjukan bahwa ritual daru hidup yang dilaksanakan oleh komunitas adat Kampung Naga meliputi ritual, ibu mengandung, kelahiran anak, khitanan, gusaran, perkawinan, dan selamatan bagi orang yang telah meninggal dunia. Ritual yang dilaksanakan oleh komunitas ini berasal dari kepercayaan lama Sunda dengan dikombinasikan dengan budaya Islam yang masuk belakangan. Keywords: Ritual Daur Hidup, Kampung Naga, Komunitas Adat, Tatar Sunda
HARMONISASI HUKUM ADAT DAN HUKUM ISLAM BAGI PENGEMBANGAN HUKUM NASIONAL Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
Al-Mashlahah: Jurnal Hukum Islam dan Pranata Sosial Vol 3, No 06 (2015)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al Hidayah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (300.359 KB) | DOI: 10.30868/am.v3i06.151

Abstract

Hukum Islam adalah “Syariat Allah ta’ala yang bersifat menyeluruh berupa hukum-hukum yang terdapat di dalam Al-Qur’an dan As-Sunnah (Syari’ah) serta hukum-hukum yang dihasilkan oleh para ahli hukum Islam dengan menggunakan metode ijtihad (fiqh)”. Hukum Nasional Indonesia adalah bentuk harmonisasi dan unifikasi berbagai system hukum yang ada. Adanya pengaruh hukum Adat, hukum Islam dan hukum kolonial Belanda menjadikan Hukum Nasional Indonesia merupakan bukti kesadaran hukum, cita-cita moral, cita-cita bathin dan norma yang hidup dalam masyarakat bangsa Indonesia. Semua system hukum tersebut dilandaskan pada Pancasila sebagai yang tercantum dalam aleniea ke empat pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 dan pasal 29 ayat 1 yang menyatakan bahwa Ketuhanan Yang Maha Esa sebagai hukum dasar yang dijunjung tinggi dan dijadikan pedoman dalam bernegara. Kata Kunci: Hukum Adat, Hukum Islam, Hukum Nasional
HUKUM ISLAM: ANTARA STATIS DAN DINAMIS Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
Al-Mashlahah: Jurnal Hukum Islam dan Pranata Sosial Vol 2, No 03 (2014)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al Hidayah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (487.563 KB) | DOI: 10.30868/am.v2i03.120

Abstract

Era   globalisasi   telah   menyeret   umat   manusia   ke   arah   kehidupan   denganpermasalahan yang begitu komplek. Sementara agama Islam yang bersifat taken for granted telah disempurnakan dengan berakhirnya periode wahyu. Manusia dengan segala permasalahan yang komplek memerlukan adanya sebuah sistem hukum yang dapat menjadi problem solving bagi setiap permasalahan yang ada. Hanya sistem hukum yang dinamis dan fleksibel yang akan mampu eksis di tengah kehidupan umat manusia yang terus berubah ini. Bagaimana dengan sistem hukum Islam? akankah ia mampu menjawab setiap permasalahan yang dihadapi oleh umat manusia? atau ia hanya akan menjadi dokumen sejarah sebagai bagian dari budaya umat manusia?Syariah Islam atau hukum Islam adalah sebuah metode hidup yang datang dari Dzat yang menciptakan dan menghidupkan umat manusia, karena itu sejak diturunkannya wahyu ia telah dibundling akan senantiasa up to date  di segala waktu dan tempat bagaimanapun kondisi sosial masyarakat yang ada. Bagaimana Islam dapat selaras dengan perkembangan zaman? apakah ia mengalami evolusi? atau ia terpaku dalam dogma-dogma usang? makalah ini menggali tentang sisi-sisi statis serta sisi dinamis dan elastis dari syariah Islam ini. Keyword :Hukum Islam, Globalisasi, Islam adalah rahmat, Stabilitas hukum Islam, Elastisitas hukumIslam, sistem hukum, problem solver dan ijtihad hukum.
WASIAT WAJIBAH UNTUK ANAK ANGKAT Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
Al-Mashlahah: Jurnal Hukum Islam dan Pranata Sosial Vol 1, No 01 (2013)
Publisher : Sekolah Tinggi Agama Islam Al Hidayah Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30868/am.v1i01.107

Abstract

Hukum  Islam  adalah  system  hukum  yang  sempurna,  ia  mengatur  seluruh  aspekkehidupan  manusia,  dari  masalah  kenegaraan  sampai  masalah  individu  dan  keluarga. Dalam masalah keluarga telah diatur secara rinci mengenai pembagian harta warisan, setiap anggota keluarga yang menjadi ahli waris telah ditetapkan bagian-bagiannya. Namun tidak semua   keluarga dikaruniai anak, maka sebagian pasangan suami istri mengambil seorang anak untuk dijadikan anak angkat. Bagaimanakah kedudukan anak angkat dalam hukum Islam? Dan apakah ia mendapatkan warisan dari orang tua angkatnya?Secara nash syar’i yang bersumber dari Al-Qur’an dan As-Sunnah tidak ditemukan secara eksplisit mengenai harta warisan bagi anak angkat, namun secara implicit semangat Islam senantiasa melindungi setiap anak yang masih membutuhkan perlindungan dan pengasuhan. Oleh  karena  itu  para  ahli  hukum Islam telah  merumuskan adanya wasiat wajibah bagi anak angkat. Wasat wajibah adalah wasiat yang ditetapkan oleh seorang imam (kepala Negara) bagi harta warisan dari seseorang yang memiliki anak angkat yang masih memerlukan pengasuhan. Besarnya wasiat wajibah sebagaimana wasiat secara umum yaitu tidak boleh lebih dari 1/3 dari keseluruhan harta warisan. Beberapa syarat yang berkaitan dengan pelaksanakan wasiat wajibah adalah bahwa anak angkat tersebut masih membutuhkan biaya untuk kebutuhan sehari-harinya. Key Word: Anak Angkat, wasiat wajibah, maqashid Asy-Syari’ah dan imam madzhab
Islam Aboge: Islam and Cultural Java Dialogue (A Study of Islam Aboge Communities in Ujungmanik, Cilacap, Central Java, Indonesia) Abdurrahman Misno Bambang Prawiro
International Journal of Nusantara Islam Vol 1, No 2 (2013): International Journal of Nusantara Islam
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/ijni.v1i2.29

Abstract

Islam came to Java in which the state population has a form of cultural traditions and belief in the power of certain objects (dynamism), the strength of the spirit of the deceased (animism) and belief in the power of the animals (Totemism). This tradition has been passed from generation to generation; it is believed and practiced in daily life. So when Islam came, confidence and trust is dissolved into the Islamic culture. Therefore comes the so-called Islamic syncretism that is acculturation with Islamic tradition. Among the forms of local acculturation (Java) with Islam is a tradition embraced by the Muslim Aboge community in the village of Ujungmanik Kawunganten Cilacap district, Central Java province, Indonesia. These community traditions carry with spiced Javanese Islamic tradition, the Islamic came with local flavor.The specificity of this community are still use the models of Javanese Islamic calendar (calendar Aboge (Alip Rebo Wage)) to determine the beginning of Ramadan, Idhul Fithri and Idhul Adha. Because of the using of the calendar, so that the celebrations of Ramadhan, Idhul Fitri and Idhul Adha is always different to what has been set by the government. This article discusses Islam and Javanese acculturation on Aboge Islamic Community and the dating models they use. With the approach of phenomenology and interpretation of cultural studies in the frame of ethnography, it is expected to make clear this acculturation models.