Edy Supriyadi
Program Studi Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Institut Sains dan Teknologi Nasional Jl. Moh Kahfi II, Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jaksel 12630 telp.(021)7270090

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI SISTEM KONTROL DRINKBOT (ALAT PEMBUAT ANEKA RASA MINUMAN OTOMATIS) MENGGUNAKAN KONTROL ANDROID VIA BLUETOOTH Edy Supriyadi; Khansa Hanifah
Sinusoida Vol 23 No 2 (2021): Jurnal Penelitian dan Pengkajian Elektro
Publisher : INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI NASIONAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Implementasi sistem kontrol drinkbot (alat pembuat aneka rasa minuman otomatis) menggunakan kontrol android via Bluetooth telah berhasil dilakukan. Tahap-tahap pembuatan aneka rasa minuman disusun secara sistematis dan di kendalikan oleh mikrokontroler. Terdapat 8 menu pilihan minuman yaitu kopi pahit dingin, kopi pahit panas, kopi susu dingin, kopi susu panas, kopi manis dingin, kopi manis panas, kopi karamel dingin, dan kopi karamel panas. Pembuatan kopi pahit dingin memiliki rata- rata berat 180 mL dalam waktu 3 menit 18 detik. Pembuatan kopi pahit panas memiliki rata-rata berat 180 mL dalam waktu 2 menit 39 detik. Pembuatan kopi susu dingin memiliki rata-rata berat 190 mL dalam waktu 3 menit 43 detik. Pembuatan kopi susu panas memiliki rata-rata berat 190 dalam waktu 2 menit 31 detik. Pembuatan kopi manis dingin memiliki rata-rata berat 185 mL dalam waktu 3 menit 50 detik. Pembuatan kopi manis panas memiliki rata-rata 185 mL dalam waktu 2 menit 45 detik. Pembuatan kopi karamel dingin memiliki rata-rata berat 185 mL dalam waktu 3 menit 49 detik. Pembuatan kopi karamel panas memiliki rata-rata berat 185 mL dalam waktu 2 menit 46 detik. Alat ini menggunakan konveyor, sensor load cell, sensor infrared, sensor suhu Ds18b20, motor servo, pompa, df modul player dan pemilihan menu minuman dilakukan melalui aplikasi android yang dihubungkan dengan mesin melalui modul Bluetooth Hc-05 serta memiliki tingkat keberhasilan sebesar 87,5%.