Ita Carolita
Unknown Affiliation

Published : 4 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

EVALUASI REHABILITASI LAHAN KRITIS BERDASARKAN TREND NDVI LANDSAT-8 (Studi Kasus: DAS Serayu Hulu) Tatik Kartika; Dede Dirgahayu; Inggit Lolita Sari; I Made Parsa; Ita Carolita
Jurnal Penginderaan Jauh dan Pengolahan Data Citra Digital Vol. 16 No. 2 Desember 2019
Publisher : Indonesian National Institute of Aeronautics and Space (LAPAN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (484.126 KB) | DOI: 10.30536/j.pjpdcd.2019.v16.a3079

Abstract

Pemanfaatan penginderaan jauh dalam memantau vegetasi sudah banyak dilakukan, tetapi pemanfaatannya untuk mengevaluasi rehabilitasi di lahan kritis masih sangat jarang. Kegiatan rehabiliatsi hutan dan lahan dilakukan karena makin meningkatnya lahan kritis. Kegiatan rehabilitasi tersebut perlu dievaluasi, mengingat banyak sekali dana, waktu, dan tenaga yang diperlukan. Selama ini evaluasi dilakukan dengan cara langsung mendatangi lokasi rehabilitasi dengan memantau pertumbuhan tanaman pada setiap akhir tahun sampai akhir tahun ketiga. Menurut ketentuan peraturan yang berlaku, rehabilitasi dapat dikatakan berhasil apabila 90% vegetasi yang ditanam bisa tumbuh di akhir tahun ketiga. Kegiatan evaluasi dengan cara memantau kondisi vegetasi atau kerapatannya dapat dilaksanakan dengan memanfaatkan data penginderaan jauh, karena data tersebut mempunyai sifat multi temporal dan cakupan yang luas dan ketersediannya yang berlimpah dan mudah didapat. Data penginderaan jauh yang digunakan adalah Landsat-8 tahun 2013 sampai dengan 2018 dan metode evaluasi adalah analisis NDVI dari waktu ke waktu menggunakan SIG. Hasilnya adalah bahwa dari hasil survey yang diperoleh di kawasan APL terdapat lokasi rehabilitasi di lahan tidak kritis, agak kritis, kritis, dan sangat kritis dan berturut-turut keberhasilan rehabilitasi untuk APL_TK; APL_K; APL_AK; APL_SK jika NDVI melampaui nilai 0,337; 0,465; 0,493; 0,490 setelah bulan ke 21,8; 24,5; 26, dan 25,8.
APLIKASI MODEL GEOBIOFISIK NDVI UNTUK IDENTIFIKASI HUTAN PADA DATA SATELIT LAPAN-A3 Samsul Arifin; Ita Carolita; Tatik Kartika
Jurnal Penginderaan Jauh dan Pengolahan Data Citra Digital Vol. 16 No. 2 Desember 2019
Publisher : Indonesian National Institute of Aeronautics and Space (LAPAN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1171.032 KB) | DOI: 10.30536/j.pjpdcd.2019.v16.a3109

Abstract

ABSTRAKSatelit LAPAN-A3/IPB merupakan satelit mikro yang dibuat anak bangsa dalam rangka membangun kemandirian bangsa bidang Keantariksaaan. Satelit ini memiliki 4 band diantaranya adalah 3 gelombang tampak dan 1 inframerah dekat. Mengingat  merupakan satelit baru, perlu dilakukan kajian dan penelitian terhadap kemampuan karakteristik sensor untuk mengidentifikasi sumberaya alam, salah satunya hutan. Pada penelitian ini selain menggunakan data satelit LAPAN-A3, juga digunakan data Landsat-8 sebagai data pembanding untuk pengujian tingkat akurasi ketelitian. Penentuan ekstraksi parameter geobiofisik identifikasi hutan menggunakan model Normalized Difference Vegetation Index (NDVI) dengan nilai ambang batas untuk identifikasi hutan.  Hasil penelitian dengan data satelit LAPAN-A3 menujukkan bahwa kisaran ambang batas untuk indentifikasi hutan adalah di atas 0,65 pada  skala indeks vegetasi -1 (minus satu) sampai +1 (plus satu), dengan tangkat akurasi 60% setelah dibandingkan dengan nilai NDVI pada data Landsat-8.
DETERMINATION OF FOREST AND NON-FOREST IN SERAM ISLAND MALUKU PROVINCE USING MULTI-YEAR LANDSAT DATA Tatik Kartika; Ita Carolita; Johannes Manalu
International Journal of Remote Sensing and Earth Sciences (IJReSES) Vol 13, No 1 (2016)
Publisher : National Institute of Aeronautics and Space of Indonesia (LAPAN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1331.633 KB) | DOI: 10.30536/j.ijreses.2016.v13.a2699

Abstract

Seram Island is one of the islands in Maluku Province. Forest in Seram Island still exists because there is Manusela National Park, but they should be monitored. The forest and non-forest information is usually obtained through the classification process from single remote sensing data, but in certain places in Indonesia it is difficult enough to get  single Landsat data with cloud free, so annual mosaic was used. The aim of this research was to analyze the stratification zone, their indices and thresholds to get spatial information of annual forest area in Seram Island using multi-year Landsat Data. The method consists of four stages: 1) analyzing the base probability result for determination of stratification zone 2) determining the annual forest probability by applying indices from stage-I, 3) determining the spatial information of forest and non-forest annual phase-I by searching the lowest boundary of forest probability, and 4) determining the spatial information of forest and non-forest annual phase-II using the method of permutation of three data and multi-year forest rules. The results of this study indicated that Seram Island  could be coumpond into one stratification zone with three indices. The index equations were B2+B3-2B for index-1, B3+B4 for index-2, and -B3+B4 for index-3.   The threshold  of  index 1, 2, and 3 ranged between -60 and 0, 61 and 104, and 45 and 105, respectively. The lowest boundary  of forest probability in Seram Island since 2006 to 2012 have a range between 46% and 60%. The last result was the annual forest spatial information phase II where the missing data on the forest spatial information phase I decreased. The information is very important to analyze forest area change, especially in Seram Island. 
GROWTH PROFILE ANALYSIS OF OIL PALM BY USING SPOT 6 THE CASE OF NORTH SUMATRA Ita Carolita; J. Sitorus; Johannes Manalu; Dhimas Wiratmoko
International Journal of Remote Sensing and Earth Sciences (IJReSES) Vol 12, No 1 (2015)
Publisher : National Institute of Aeronautics and Space of Indonesia (LAPAN)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (729.037 KB) | DOI: 10.30536/j.ijreses.2015.v12.a2669

Abstract

Oil Palm (Elaeis guineensis Jack.) is one of the world’s most important tropical tree crops. Its expansion has been reported to cause widespread environment impacts. SPOT 6 data is one of high resolution satellite data that can give information more detail about vegetation and the age of oil palm plantation. The objective of this study was to analyze the growth profile of oil palm and to estimate the productivity age of oil palm. The study area is PTP N 3 in Tebing Tinggi North Sumatera Indonesia.  The method that used is NDVI analysis and regression analysis for getting the model of oil palm growth profile. Data from the field were collected as the secondary data to build that model. The data that collected were age of oil palm and diameters of canopy for every age.   Results indicate that oil palm growth can be explained by variation of NDVI with formula y = -0.0004x2 + 0.0107x + 0.3912, where x is oil palm age and  Y is NDVI of SPOT, with R² = 0.657. This equation can be used to predict the age of oil palm for range 4 to 11 years with R2 around 0.89.