Rohmah Utaria Wiguna
Fakultas Ekonomi, Universitas Tidar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Efisiensi Pengeluaran Infrastruktur terhadap Pertumbuhan Industri Kabupaten Cilacap Rohmah Utaria Wiguna; Rr. Retno Sugiharti
Journal of Economics and Business Vol 1, No 2 (2019): November
Publisher : Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia Cabang Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.619 KB) | DOI: 10.47729/indicators.v1i2.40

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat efisiensi anggaran belanja infrastruktur pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Cilacap terhadap jumlah industri kecil dan industri rumah tangga yang ada di Kabupaten Cilacap. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode Data Envelopment Analysis (DEA). Data penelitian didapat dari instansi terkait yaitu Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Cilacap serta Badan Pusat Statistika Kabupaten Cilacap. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari 24 kecamatan yang ada di Kabupaten Cilacap hanya 6 kecamatan yang telah mencapai tingkat efisiensi anggaran belanja infrastruktur terhadap banyaknya indutri kecil dan industri rumah tangga. Enam kecamatan tersebut adalah Kecamatan Cipari, Kecamatan Kampunglaut, Kecamatan Adipala, Kecamatan Maos, Kecamatan Binangun, Dan Kecamatan Nusawungu, sedangkan 18 kecamatan lainnya yang ada di Kabupaten cilacap belum mencapai tingkat efisiensi anggaran yang diharapkan.