This Author published in this journals
All Journal Jurnal Literasiologi
Muhammad Irsan Barus
Prodi Pendidikan Islam, STAIN Mandailing Natal, Kabupaten Mandailing Natal, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PEMBELAJARAN DARING SAAT PANDEMI COVID-19 DI STAIN MANDAILING NATAL Muhammad Irsan Barus; Porma Sitangkas
Jurnal Literasiologi Vol 7 No 3 (2021): Jurnal Literasiologi
Publisher : Yayasan Literasi Kita Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47783/literasiologi.v7i3.310

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana proses pembelajaran daring saat pandemi virus corona di STAIN Mandailing Natal. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif berdasarkan analisis data dari beberapa dosen, mahasiswa, dan tenaga kependidikan. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil temuan menunjukkan bahwa (1) aplikasi yang digunakan dalam pembelajaran daring adalah WhatsApp, Zoom, dan Geogle Classroom; (2) tujuan pembelajaran daring tidak berbeda dengan tujuan pembelajaran tatap muka; (3) proses pembelajaran berbasis virtual class dan video conference sesuai dengan aplikasi yang digunakan; (4) evaluasi pembelajaran dilakukan dengan pemeriksaan tugas-tugas yang dikirim mahasiswa dalam bentuk file makalah, tugas ujian tengah semester (UTS), dan tugas ujian akhir semester (UAS); (5) hambatan dan rintangan pembelajaran daring yang terjadi antara lain (a) ketidakmampuan mahasiswa dalam penyediaan paket data, (b) tidak semua tempat tinggal mahasiswa memiliki jaringan internet (c) minimnya kehadiran mahasiswa, (d) kecenderungan proses belajar mengajar ke arah pelatihan, (e) masih banyak mahasiswa yang kurang mampu dalam mengoperasikan Teknologi Informasi; (f) kampus belum mampu mengoperasikan Elearning karena keterbatasan inprastruktur, (g) pelaksanaan pembelajaran yang sering tidak disiplin waktu.