Muchsin Nugrahanto
Universitas Indraprasta PGRI

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERANCANGAN PERPUSTAKAAN UMUM DAERAH TANGERANG SELATAN DENGAN PENDEKATAN ALIRAN ARSITEKTUR DE STJIL Muchsin Nugrahanto; Atie Ernawati; Ryan Hidayat
Lakar: Jurnal Arsitektur Vol 3, No 01 (2020): Lakar : Jurnal Arsitektur
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1280.851 KB) | DOI: 10.30998/lja.v3i01.3469

Abstract

Kota Tangerang Selatan merupakan hasil pemekaran dari kota Tangerang yang masih memerlukan sarana dan prasarana untuk menunjang ilmu pengetahuan daerah tersebut. Perlu adanya kesadaran terhadap masyarakat Tangerang Selatan mengenai pentingnya perpustakaan umum untuk meningkatkan minat baca sehingga dapat menyerap pengetahuan dan meningkatkan kualitas masyarakat daerah Tangerang Selatan. Merancang bangunan perpustakaan umum dengan menggunakan pendekatan arsitektur modern diharapkan masyarakat dapat tertarik kemudian tumbuh rasa ingin membaca buku di dalam perpustakaan. De stjil sebagai konsep rancangan diungkapkan dalam bentuk-bentuk murni, yang berarti kemurnian yang terkandung pada buku di dalam perpustakaan tersebut. Dari ciri de stjil tersebut dapat di selaraskan dengan bentukan buku yaitu geometris.