Deddy Purwanto
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Panca Marga

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERAN RADIO SUARA KOTA PROBOLINGGO DALAM PEMBANGUNAN MENTAL DAN SPIRITUAL Siti Marwiyah; Deddy Purwanto
Publicio: Jurnal Ilmiah Politik, Kebijakan dan Sosial Vol 1 No 1 (2019): : Jurnal Publicio
Publisher : Universitas Panca Marga Probolinggo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (508.272 KB) | DOI: 10.51747/publicio.v1i1.315

Abstract

Informasi dan komunikasi sangat penting dalam kehidupan manusia, karena dengan informasi orang selain akan menambah pengetahuan juga akan lebih mudah menentukan sikap dan perilakunya. Dalam penyampaian informasi bisa dilakukan secara lisan maupun melalui media. Salah satunya adalah radio yang merupakan salah satu bentuk dari media massa.Salah satu radio yang ada di Kota Probolinggo adalah Radio Suara Kota Probolinggo (RSKP) yang memiliki nilai strategis dan urgensitas tinggi, baik kepentingan keagamaan itu sendiri maupun bagi masyarakat. Sasaran sebagai sarana pembinaan mental spiritual.Salah satu cara pembinaan mental dan spiritual di radio adalah melalui dakwah.Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis peran Radio Suara Kota Probolinggo dalam pembangunn mental dan spiritual masyarakat Kota Probolinggo dan untuk mendeskripsikan dan menganalisis faktor pendukung dan penghambat dalam penyebarluasan informasi masyarakat untuk pembangunan mental spiritual di Radio Suara Kota Probolinggo Kata kunci:Pembangunan, Mental, Spiritual, Peran, Radio, Program Talkshow