Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

STRATEGI PENGELOLAAN OBYEK DAN DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN KOTABARU Ibnu Faozi; Muhammad Rezki Oktaviannoor
AL-ULUM : Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora Vol 5, No 2 (2019): Edisi Oktober
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (694.932 KB) | DOI: 10.31602/alsh.v5i2.2494

Abstract

The aims of this study were 1) to find out how the bargaining value of the Tourism Objects and Attractions that already exist to tourists, 2) to find out what strategies can be done to the existing Tourism Objects and Attractions to attract tourists to Kotabaru Regency. This study used descriptive qualitative method. Data collection were carried out in four ways, namely observation, FGD (Focus Group Discussion) interviews and documentation. The results of this study were 1) Tourism Object of Teluk Tamiang Village, the current bargaining value is still low, the strategies used are not coherent, and there are still strategic contradictions, 2) Five technical strategies need to be done, namely increasing road access to the summit of Mount Lekke Tedong, providing sleep equipment, ensuring adequate sanitation facilities and clean conditions, selling Bay Tamiang Village tour packages with an all-in-one payment system, making a place to eat out door, 3) The Government of Teluk Tamiang Village needs to allocate Village Funds to improve tourism support facilities, 4) Encourage community to form a Tourism Awareness Group (Pokdarwis) in Teluk Tamiang Village in order to be able to foster residents whose homes are used as tourist accommodation to provide services and provide comfortable facilities.
TRANSPARASI DAN AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA DI TEBING TINGGI KABUPATEN KOTABARU Ibnu Faozi
JIPAGS (Journal of Indonesian Public Administration and Governance Studies) Vol 7, No 1 (2023)
Publisher : http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JIPAGS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31506/jipags.v7i1.18573

Abstract

Tata pemerintahan yang baik akan memperhatikan prinsip-prinsip transparansi dan akuntabilitas di tingkat pemerintahan desa. Pemerintah Desa Tebing Tinggi Kabupaten Kelumpang Tengah memiliki gejala dalam pengelolaan keuangan seperti tidak efektifnya pelaksanaan pengadaan barang dan jasa sesuai dengan peraturan yang ada, rendahnya alokasi dana untuk program pengembangan masyarakat dan pemberdayaan masyarakat serta kurangnya partisipasi masyarakat desa, dan pendapatan desa yang minim mengakibatkan tidak semua kegiatan dapat dibiayai oleh APBDesa dan peraturan dari pemerintah pusat dan daerah terus berubah. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan penelitian kualitatif. Lokasinya berada di Desa Tebing Tinggi, Kecamatan Kelumpang Tengah, Kabupaten Kotabaru, Provinsi Kalimantan Selatan. Hasil penelitian Perencanaan APB Desa, Penyusunan APB Desa, Penggunaan APB Desa, Mekanisme Penyaluran dan Pencairan APB Desa, Akuntabilitas APB Desa, Pengawasan APB Desa sudah berjalan dengan baik dan sudah berusaha semaksimal mungkin. Kesimpulannya, Transparansi dan Akuntabilitas Pengelolaan Anggaran Desa di Desa Tebing Tinggi Kecamatan Kelumpang Tengah Kabupaten Kotabaru sudah berjalan dengan baik.