This Author published in this journals
All Journal Jurnal Cendikia
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN APLIKASI EMPLOYEE ASSISTANCE PROGRAM DENGAN FITUR LIVE CHAT MENGGUNAKAN WHATSAPP API ( STUDI KASUS : PT METROSOLUSINDO ) Cynthia Cancer Dewantya; Fujiwati Hilmatul Hasana; Inggrid Triftian Islamiani; Abdi Wahab
Jurnal Cendikia Vol 16 No 2 Oktober (2018)
Publisher : LPPM AMIK Dian Cipta Cendikia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (334.945 KB)

Abstract

Di zaman modern seperti saat ini, semakin meningkatnya teknologi dan kecepatan arus informasi membuat suatu perusahaan membutuhkan sumber daya manusia yang berkompeten sehingga memacu perusahaan itu untuk memiliki pengelolaan sumber daya manusia yang baik. Pada PT. Metrosolusindo, terdapat divisi kepegawaian yang memiliki perananan penting dalam suatu perusahaan, dikarenakan divisi tersebut berkaitan dengan kesejahteraan pegawai seperti contoh kemudahan pegawai dalam mendapatkan haknya ( hak cuti, pengajuan dokumen dan lainnya ). Sehingga dengan adanya pengembangan aplikasi employee assistance program dengan fitur live chat WhatsApp API menggunakan Metode SDLC (System Development Life Cycle) berbasis bahasa pemrograman VB.Net, ASP.Net dan Sql dapat membantu serta memberi kemudahan bagi perusahaan dalam menunjang tercapainnya efisiensi dan efektifitas pelaksanaan system kepegawaian pada perusahaan. Aplikasi yang membantu divisi kepegawaian dalam proses pengelolaan data karyawan yangberada dalam perusahaan.