Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH KOMPETENSI DAN KINERJA GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN TERHADAP MINAT BELAJAR PERMAINAN BOLAVOLI PADA SISWA SMP NEGERI DI KOTA MAKASSAR Umrah Bahar; Andi Mutmainna
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 5, No 1 (2021): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/jisip.v5i1.1767

Abstract

The research aims to discover the influence of teachers’ competence and performance of physical, sport, and health education on students’ learning interest in volleyball at SMPN (Public Junior High Schools) in Makassar City. The research is descriptive by using correctional research design. The populations of the research were all teachers of physical, sport and health education and the students of SMPN in Makassar City. The samples were 31 teachers of physical, sport and health education in Makassar City with and 100 students chosen by using random sampling technique, involving teachers’ competence and performance variables as independent variables and volleyball learning interest as dependent variable. Data correlation technique employed SPSS Version 23.00 system at the significant level 95% or α 0.05. The results of data analysis indicate that: (1) there is significant influence of teachers’ competence on students’ learning interest in volleyball at SMPN in Makassar City by 69.0%, (2) there is significant influence of teachers’ performance on students’ learning interest in volleyball at SMPN in Makassar City by 55.0%, and (3) there is significant influence of teachers’ competence and performance simultaneously on students’ learning interest in volleyball at SMPN in Makassar City by 75%. 
Literasi Fisik Anak Usia 13-15 Tahun di Sulawesi Selatan Umrah Bahar; Andi Mutmainna; Apriliansya Syahrir; Poppy Elisano Arfanda
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 3 No. 5 (2023): Innovative: Journal of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v3i5.4664

Abstract

Pengetahuan adalah dasar dan landasan dari literasi fisik yang bertujuan untuk mengetahui apa yang harus dilakukan dan kapan waktu yang tepat untuk melakukannya. Upaya menguatkan literasi fisik pada anak diharapkan dapat memberikan motivasi dan percaya diri serta antusias untuk tetap melakukan aktivitas fisik. Dengan anak melakukan aktivitas fisik maka akan meningkatkan imunitas tubuh anak agar tetap bugar serta menjaga kesehatan. Tujuan dari penulisan karya tulis ilmiah ini yaitu anak usia 13-15 tahun dapat memahami tentang literasi fisik. Subjek penelitian adalah anak usia 13-15 tahun di daerah Sulawesi Selatan. Kesehatan seseorang bergantung pada aktivitas fisik yang dilakukan dengan didukung oleh gizi yang baik. Perkembangan seorang anak yang ideal adalah selarasnya antara perkembangan fisik, kognitif, afektif, sosial, dan emosional. Metode yang digunakan pada karya tulis ilmiah dalam studi ini adalah deskriptif kuantitatif dengan menggunakan kuesioner dengan jumlah pertanyaan 20 nomor beserta jawabannya. Berdasarkan hasil penelitian ini bahwa, berdasar pada 20 instrumen tes semua mengarah pada pengetahuan literasi fisik yang baik pada anak usia 13-15 tahun di Sulawesi Selatan. Mereka memiliki pemahaman yang tinggi terhadap literasi fisik. Hal ini berkaitan dengan perkembangan anak usia 13-15 tahun yang sifatnya holistik, yaitu jika tubuh seseorang sehat maka mereka akan tumbuh dan berkembang dengan optimal.
Pengaruh Latihan Koordinasi Mata Kaki Melalui Media Karet Resistance Dalam Meningkatkan Hasil Akurasi Shooting Dalam Permainan Sepakbola Siswa Kelas VIII MTs Daarul Quran Pajalele Andi Ogo Darminto; Andi Adnan Maulana; Andi Mutmainna
Athena: Physical Education and Sports Journal Vol. 1 No. 1 (2023): Bermain Olahraga Tradisional dan Bola Besar Pada Usia Remaja
Publisher : S&Co Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56773/athena.v1i1.4

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk meningkatkan hasil akurasi shooting siswa kelas VIII Mts Daarul Qur’an Pajalele, dengan menerapkan latihan koordinasi mata kaki melalui media karet resistance. Subjek penelitian 40 orang siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes, observasi dan dokumentasi. Data yang terkumpul di analisis secara deskriptif menggunakan Spss v.25 dengan data pre-test dan post-test. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa, pada 40 siswa yang memenuhi Kriteria, sebanyak 33 orang siswa mengalami peningkatan setelah di lakukan treatment dan terdapat 7 orang siswa yang hasil shootingnya tidak mengalami peningkatan setelah di lakukan treatment, maka dapat disimpulkan bahwa latihan koordinasi mata kaki melalui media karet resistance sangat berpengaruh dalam meningkatkan hasil akurasi shooting pada siswa kelas VIII Mts Daarul Qur’an Pajalele.