This Author published in this journals
All Journal Jurnal Abdidas
Rahmad Syuhada
Teknologi Informasi, Fakultas Teknologi, Universitas Battuta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pelatihan Aplikasi Pembuatan Ujian Online Berbasis Android untuk Guru Sekolah Menengah Pertama Rahmad Syuhada; Ellanda Purwawijaya; Fahmi Ruziq
Jurnal Abdidas Vol. 2 No. 3 (2021): Pages 459-724
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/abdidas.v2i3.298

Abstract

Pada setiap sekolah, ujian semester merupakan sebuah kegiatan yang wajib dilewati untuk seluruh siswa. Seiring berkembangnya teknologi serta dimasa tatanan kehidupan normal baru membuat setiap sekolah wajib untuk menjalankan kebijakan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ), dengan adanya perangkat Smartphone Android yang siswa miliki serta bantuan paket pembelajaran dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, dapat dimanfaatkan untuk kegiatan belajar mengajar dan ujian online. Dalam kegiatan ini, metode yang dilakukan dalam bentuk lokakarya dengan pengajaran langsung melalui aplikasi progam Microsoft Office 365, dalam memudahkan para guru melakukan proses ujian online pada semester pertama masa new normal. Dari hasil pelaksanaan kegiatan ini, muncul minat para guru-guru SMP Negeri 27 Medan untuk menerapkan ujian online berbasis Android di lingkungan sekolah, terlihat dari perwakilan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) yang sangat antusias dalam mempelajari fitur-fitur yang tersedia, dan pengaturan pengelolaan soal ujian.