Gebi Gianita Mega Triana
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH”DEBT TO ASSET RATIO TERHADAP PERSISTENSI LABA PADA SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA”TAHUN 2016-2019 Jaka Maulana; Gebi Gianita Mega Triana
LAND JOURNAL Vol. 2 No. 2 (2021): Juli 2021
Publisher : Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47491/landjournal.v2i2.1348

Abstract

Perusahaan bertujuan untuk memperoleh laba berkualitas,”salah satu komponen dari kualitas laba adalah persistensi laba”yakni laba yang optimal, berkelanjutan dan stabil dengan penyajian sesuai standar akuntansi yang berlaku. Utang menjadi salah satu faktor penyebab terjadinya persistensi laba. Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh debt to asset ratio terhadap persistensi laba.”Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jenis perumusan masalah deskriptif dan asosiatif bentuk hubungan kausal. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2019 dan total sampel adalah 76 data.”Pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode nonprobability sampling dengan teknik pengambilan sampel sampling purposive.”Alat analisis yang akan digunakan yaitu Statistik Deskriptif, Analisis Korelasi Product Moment, Analisis Regresi Linear Sederhana, Analisis Koefisien Determinasi dan Uji t. Pengujian diolah menggunakan program SPSS versi 25.0 dan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa debt to asset ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap persisten laba pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia tahun 2016-2019.
PENGARUH”DEBT TO ASSET RATIO TERHADAP PERSISTENSI LABA PADA SEKTOR INDUSTRI DASAR DAN KIMIA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA”TAHUN 2016-2019 Jaka Maulana; Gebi Gianita Mega Triana
LAND JOURNAL Vol. 2 No. 2 (2021): Juli 2021
Publisher : Universitas Logistik dan Bisnis Internasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47491/landjournal.v2i2.1348

Abstract

Perusahaan bertujuan untuk memperoleh laba berkualitas,”salah satu komponen dari kualitas laba adalah persistensi laba”yakni laba yang optimal, berkelanjutan dan stabil dengan penyajian sesuai standar akuntansi yang berlaku. Utang menjadi salah satu faktor penyebab terjadinya persistensi laba. Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh debt to asset ratio terhadap persistensi laba.”Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jenis perumusan masalah deskriptif dan asosiatif bentuk hubungan kausal. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2016-2019 dan total sampel adalah 76 data.”Pengambilan sampel dilakukan menggunakan metode nonprobability sampling dengan teknik pengambilan sampel sampling purposive.”Alat analisis yang akan digunakan yaitu Statistik Deskriptif, Analisis Korelasi Product Moment, Analisis Regresi Linear Sederhana, Analisis Koefisien Determinasi dan Uji t. Pengujian diolah menggunakan program SPSS versi 25.0 dan hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa debt to asset ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap persisten laba pada perusahaan manufaktur sektor industri dasar dan kimia tahun 2016-2019.