Maharani
Universitas Negeri Gorontalo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

REVENUE SHARING OR PROFIT SHARING? AKUNTAN ALASANNYA Maharani; Rianti Daud; Niswatin; La Ode Rasuli
Jurnal Tabarru': Islamic Banking and Finance Vol. 4 No. 2 (2021): Jurnal Tabarru' : Islamic Banking and Finance
Publisher : Department of Islamic Banking, Faculty of Islamic Studies, Islamic University of Riau (UIR)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25299/jtb.2021.vol4(2).7521

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat apakah metode bagi hasil yang digunakan oleh bank-bank syariah di Kota Gorontalo. Metode yang digunakan untuk melihat seperti apa bank syariah secara umum menerapkan metode bagi hasil revenue sharing atau profit sharing menggunakan metode sampling dalam menentukan objeknya. Sampel penelitian ini adalah Bank Muamalat cabang Kota Gorontalo dan Bank Syariah Mandiri Cabang Kota Gorontalo. Penelitian ini dilakukan dengan mewawancarai staf bank terkait, dan juga melakukan dokumentasi terhadap dokumen-dokumen berupa laporan keuangan secara umum terhadap sampel penelitian. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa bank-bank syariah terkhusus di Gorontalo dan pada umumnya di Indonesia sendiri menggunakan revenue sharing dalam metode bagi hasil mudharabah dibandingkan dengan profit sharing yang banyak digunakan oleh bank syariah yang ada di luar negeri misalkan Malaysia.