This Author published in this journals
All Journal Tadbir Muwahhid
Endang S B Herawati
Universitas Nahdlatul Ulama

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Manajemen Berbasis Sekolah : Optimalisasi Mutu Pendidikan Rusi Rusmiati Aliyyah; Iman Subasman; Endang S B Herawati; Venny Oktaviany
TADBIR MUWAHHID Vol. 5 No. 1 (2021): Tadbir Muwahhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/jtm.v5i1.4046

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui optimalisasi mutu pendidikan melalui program manajemen berbasis sekolah pada Sekolah Menengah Atas (SMA) Islam Terpadu Mahmudiyyah. Menggunakan pendekatan kualitatif studi kasus dengan mengambil model Milles and Huberman yang terdiri dari reduksi data, penyajian data dan verifikasi. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa MBS dapat menjadi peluang sekolah untuk mengoptimalkan mutu pendidikan dari aspek delapan standar nasional pendidikan yang terdiri dari standar isi, standar proses, standar penilaian pendidikan, standar kompetensi lulusan, standar pendidik dan tenaga kependidikan, standar pengelolaan, standar pembiayaan pendidikan, dan standar sarana prasarana. MBS juga dapat menjadikan sekolah unggul dalam memiliki program kerja dengan berlandaskan kurikulum 2013. Budaya sekolah dan partisipasi masyarakat dapat menjadi salah satu aspek dalam meningkatkan pengelolaan satuan pendidikan berbasis MBS sesuai anjuran pemerintah.