Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Identifikasi Pola Aliran Dua Fasa Uap-Kondensat Berdasarkan Pengukuran Beda Tekanan pada Pipa Horisontal Sukamta, Sukamta; Indarto, Indarto; Purnomo, Purnomo; Rohmat, Tri Agung
Jurnal Semesta Teknika Vol 13, No 1 (2010): MEI 2010
Publisher : Jurnal Semesta Teknika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

An experiment of two-phase flow patterns of steam-condensate based on differential pressure measurement in horizontal tube was conducted by varying the flow rate of the steam. The experiment utilised annulus pipe with inner section test pipe was made from copper and outer section was made from Galvanized Iron Pipe (GIP) wrapped with a 10-mm-thick insulation. The pipe was 1.6 meter length, and 4 inch outer diameter and 17 mm inner diameter. The two-phase flow regime was investigated based on pressure gradien between its inlet and outlet. In order to support the result, visualition was conducted using a ¾ inch diameter and 1.3 m length of transparent pipe connected with the test pipe section. Five variations of steam flow rate ranging from 0.00211361 m3/s to 0.007078511 m3/s were selected. The results show that for lowest steam flow rate, stratified flow pattern was identified while for the ot her variations, stratified, wavy, plug and slug flow pattern were observed. Wavy flow pattern occured on transition of stratified to slug or plug. Annular flow pattern was not observed in this experiment. Generally speaking, an increase in steam flow rate resulted in a more significant pressure gradient signals.
Pengolahan Sampah Kota Terseleksi Menjadi Refused Derived Fuel Sebagai Bahan Bakar Padat Alternatif Himawanto, Dwi Aries; Dhewangga P, R. Dhimas; Saptoadi, Harwin; Rohmat, Tri Agung; Indarto, I
Jurnal Teknik Industri Vol 11, No 2 (2010): Agustus
Publisher : Department Industrial Engineering, University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (607.979 KB) | DOI: 10.22219/JTIUMM.Vol11.No2.127-133

Abstract

Municipal Solid Wastes (MSW) has great potential as a clean, renewable feedstock for producing modern energy carriers through thermochemical, called pyrolyis, and densification processes to form a Refused Derived Fuels (RDF), i.e MSW char briquette. In this article, thermogravimetry analysis has done to analyzed combustion characteristic of MSW briquette dan MSW char briquette. The sample in this research is 70 % wt MSW organic component 30 % wt MSW non organic component. . The 20 gram sample is placed in the furnace whose temperature is increased 10 0C/min and until sample temperature reaches 400 0C and held for 30 minutes before the sample is cooled into room temperature. 100 ml/min nitrogen is introduced from the bottom of furnace as a swept gas.. The formed char is densified and then characterized in a self manufactured macro balance, adopted from Swithenbank et al.. The 3 gram sample is placed in the furnace whose temperature is increased wih the selected heating rate until sample mass nearly constant.The results of the research showed that the effect of pyrolysis give the increase of sample heating value and give the lower ignition temperature of char briquette combustion.
PENGARUH THERMAL WALL TERHADAP KARAKTERISTIK HIDRODINAMIKA DAN KARAKTERISTIK SYNGAS PADA DUAL FLUIDIZED BED GASIFIER BERBAHAN BAKAR TEMPURUNG KELAPA DENGAN SIMULASI BERBASIS CPFD Aklis, Nur; Rohmat, Tri Agung; Saptoadi, Harwin
Media Mesin: Majalah Teknik Mesin Vol 22, No 1 (2021)
Publisher : Program Studi Teknik Mesin, Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/mesin.v22i1.13206

Abstract

Dual fluidized bed gasifier (DFBG) adalah salah satu teknologi yang diharapkan mampu mengkonversi biomassa menjadi syngas kualitas tinggi sebagai bahan baku proses Fischer-Tropsch. Artikel  ini membahas simulasi pengaruh temperatur dinding atau thermal wall atau (t.w) terhadap karakteristik hidrodinamika dan karakteristik syngas  DFBG dengan bahan bakar biomassa tempurung kelapa berbasis computational particle fluid dynamics (CPFD). Simulasi dilakukan dengan menggunakan software paket Barracuda VR 17.1.0. Uap dengan suhu 423 K dan tekanan 101325 Pa digunakan sebagai agen gasifikasi. Partikel yang digunakan berupa pasir silika dengan densitas 2650 kg/m3 dan ukuran antara 180 – 600 μm. Ukuran tempurung kelapa 2 - 4 mm. Parameter operasi DFBG meliputi kecepatan uap di gasifier 1,5 m/s, kecepatan udara di riser sebesar 10 m/s, kecepatan udara di L-valve sebesar 1,57 m/s dan kecepatan uap di loop-seal sebesar 0,4 m/s dan 0,5 m/s. Grid yang digunakan sejumlah 129.024 dan simulasi menggunkan 3 variasi thermal wall (t.w) masing-masing sebesar 873 K, 973 K dan 1073 K. Dari hasil simulasi diketahui thermal wall berpengaruh terhadap karakteristik hidrodinamika yang dihasilkan simulasi dimana pada simulasi temperatur rendah (t.w = 873 K) sirkulasi material bed tampak mengalami penumpukan  di riser bagian bawah, hal ini tidak terjadi pada sirkulasi material bed yang dihasilkan oleh simulasi dengan t.w =973 K dan 1073 K. Komposisi dan distribusi spesies gas hasil gasifikasi yang dihasilkan simulasi dengan t.w yang berbeda-beda menunjukkan kecenderungan yang sama, dimana masing-masing variasi menghasilkan gas dengan komposisi yang didominasi CO dan H2. Pengaruh temperatur dinding terlihat pada naiknya komposisi dan yield masing-masing spesies gas., dimana kompoisisi gas naik 5,78 % saat t.w dinaikkan dari 873 K menjadi 973 K dan naik 2,8 % saat t.w naik menjadi1073 K. Yield gas naik 20,4 % saat t.w naik dari 873 K menjadi 973 K, dan naik sebesar 17,5 % saat t.w berubah dari  973 K menjadi 1073 K.