Sri Irianti
SDN Pondok Kelapa 09 Pagi

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

UPAYA GURU MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE KONTEKSTUAL TEACHING LEARNING DI SDN PONDOK KELAPA 09 PAGI Sri Irianti
Madani Institute : Jurnal Politik, Hukum, Ekonomi, Pendidikan dan Sosial-Budaya Vol. 1 No. 2 (2012): Madani Institute | Jurnal Politik, Hukum, Pendidikan, sosial dan Budaya
Publisher : Lembaga Penelitian dan Studi kebijakan MADANI Instutute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Dalam dunia pengajaran dikenal bermacam-macam teknik penyajian dari yang tradisional sampai mengalami perkembangan kepada teknik penyajian yang modern (teknik akomodatid) yang telah banyak dipergunakan pada era pendidikan global ini. Persoalan kelas yang paling penting adalah apabila dalam pengelolaan jelas tidak profesional dan tidak dapat memfungsikan kelas secara refresentatif maka akan tercipta suasana yang tidak nyaman, dan untuk menciptakan suasana kelas yang nyaman maka guru harus mempelajari berbagai metode dan pendekatan terhadap siswanya harus sesuai dengan proporsi kompetensi seorang guru. Untuk mengarahkan penelitian yang akan dilakukan maka perlu ditetapkan tujuan penelitian sebagai berikut: Untuk mengetahui dan menganalisis hasil belajar siswa menggunakan metode penelitian tindakan kelas untuk materi pelajaran PKn di Sekolah Dasar. Untuk meningkatkan hasil belajar melalui pendekatan Pembelajaran Kontekstual pada materi PKn menggunakan metode penelitian tindakan kelas untuk siswa kelas VI di Sekolah. Berdasarkan hasil analisis data dengan melihat prosentase peningkatan pada Siklus I ke Siklus II yaitu sebesar 22,5% dan pada Siklus II ke Siklus III sebesar 13,0%, berdasarkan data ini menunjukkan adanya kesesuaian dengan hipotesis, dengan demikian dapat dinyatakan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode Contextual Teaching And Learning dapat meningkatkan kualitas pembelajaran PKn siswa kelas VI SDN Pondok Kelapa 09 Pagi Jakarta Timur. Hasil analisis data membuktikan bahwa pemberian tindakan melalui metode Contextual Teaching And Learning dapat membantu perbaikan proses belajar-mengajar bagi siswa kelas VI sekolah dasar. Kesimpulan dari hasil penelitian data dengan melihat hasil proses belajar-mengajar dari satu siklus ke siklus lainnya yakni pada Siklus I sebesar 49,5%, pada Siklus II sebesar 57,4%, dan pada Siklus III sebesar 83,2.%. Dengan demikian terjadi peningkatan kualitas pembelajaran dari Siklus I ke Siklus II diperoleh peningkatan sebesar 17,9% dan pada Siklus II ke Siklus III diperoleh peningkatan kualitas pembelajaran sebesar 15,8%.
UPAYA GURU MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE KONTEKSTUAL TEACHING LEARNING DI SDN PONDOK KELAPA 09 PAGI Sri Irianti
Madani Institute : Jurnal Politik, Hukum, Ekonomi, Pendidikan dan Sosial-Budaya Vol. 1 No. 2 (2012): Madani Institute | Jurnal Politik, Hukum, Pendidikan, sosial dan Budaya
Publisher : Lembaga Penelitian dan Studi kebijakan MADANI Instutute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (68.749 KB)

Abstract

Dalam dunia pengajaran dikenal bermacam-macam teknik penyajian dari yang tradisional sampai mengalami perkembangan kepada teknik penyajian yang modern (teknik akomodatid) yang telah banyak dipergunakan pada era pendidikan global ini. Persoalan kelas yang paling penting adalah apabila dalam pengelolaan jelas tidak profesional dan tidak dapat memfungsikan kelas secara refresentatif maka akan tercipta suasana yang tidak nyaman, dan untuk menciptakan suasana kelas yang nyaman maka guru harus mempelajari berbagai metode dan pendekatan terhadap siswanya harus sesuai dengan proporsi kompetensi seorang guru. Untuk mengarahkan penelitian yang akan dilakukan maka perlu ditetapkan tujuan penelitian sebagai berikut: Untuk mengetahui dan menganalisis hasil belajar siswa menggunakan metode penelitian tindakan kelas untuk materi pelajaran PKn di Sekolah Dasar. Untuk meningkatkan hasil belajar melalui pendekatan Pembelajaran Kontekstual pada materi PKn menggunakan metode penelitian tindakan kelas untuk siswa kelas VI di Sekolah. Berdasarkan hasil analisis data dengan melihat prosentase peningkatan pada Siklus I ke Siklus II yaitu sebesar 22,5% dan pada Siklus II ke Siklus III sebesar 13,0%, berdasarkan data ini menunjukkan adanya kesesuaian dengan hipotesis, dengan demikian dapat dinyatakan bahwa pembelajaran dengan menggunakan metode Contextual Teaching And Learning dapat meningkatkan kualitas pembelajaran PKn siswa kelas VI SDN Pondok Kelapa 09 Pagi Jakarta Timur. Hasil analisis data membuktikan bahwa pemberian tindakan melalui metode Contextual Teaching And Learning dapat membantu perbaikan proses belajar-mengajar bagi siswa kelas VI sekolah dasar. Kesimpulan dari hasil penelitian data dengan melihat hasil proses belajar-mengajar dari satu siklus ke siklus lainnya yakni pada Siklus I sebesar 49,5%, pada Siklus II sebesar 57,4%, dan pada Siklus III sebesar 83,2.%. Dengan demikian terjadi peningkatan kualitas pembelajaran dari Siklus I ke Siklus II diperoleh peningkatan sebesar 17,9% dan pada Siklus II ke Siklus III diperoleh peningkatan kualitas pembelajaran sebesar 15,8%.