Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Curve Elasticity: Jurnal Pendidikan Ekonomi

METODE PEMBELAJARAN INQUIRY TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH EKONOMI Indah Permata Sari Lase; Hendrik Kuasa Sihura
Curve Elasticity: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 3 No 2 (2022): CURVE ELASTICITY: Jurnal Pendidikan Ekonomi
Publisher : Universitas Nias Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (597.308 KB)

Abstract

Metode pembelajaran yang dapat melibatkan siswa dalam pembelajaran secara optimal adalah metode inquiry. Metode penelitian ini adalah metode eksperimen dengan desain penelitian nonequivalent control gruop design. Subjek penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Telukdalam tahun pembelajaran 2021/2022. Sampel penelitian adalah kelas VIII B sebagai kelas eksperimen yang terdiri dari 32 siswa dan kelas VIII C sebagai kelas kontrol yang terdiri dari 30 siswa. Data penelitian dianalisa dengan menggunakan program SPSS 16.0 Evaluation. Temuan penelitian menunjukkan bahwa: (1) kemampuan pemecahan masalah mata pelajaran ekonomi siswa meningkat dan lebih baik yang ditandai dengan kemampuan menyelesaikan soal materi ekonomi terstruktur dan terurai; (2) pembelajaran lebih bermakna karena siswa secara optimal terlibat aktif dan dapat memahami serta menemukan sendiri proses untuk mendapatkan konsep.
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA UD. MAWAR DESA TUINDRAO KECAMATAN AMANDRAYA Hendrik Kuasa Sihura; Arwan Karier Harefa; Yulimina Giawa
Curve Elasticity: Jurnal Pendidikan Ekonomi Vol 4 No 2 (2023): CURVE ELASTICITY: Jurnal Pendidikan Ekonomi
Publisher : Universitas Nias Raya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The research objective was to determine the effect of service quality on customer satisfaction at UD Mawar, Tuindrao village. Type of research: quantitative with a descriptive approach. The research instrument is a questionnaire. The consumer research sample is UD Mawar, Tuindrao Village, Amandraya District. Data analysis techniques are validity test, reliability test, correlation test, coefficient of determination test, regression test, and hypothesis testing. The research results of the researchers are as follows: the tcount obtained is 7.586 with a ttable of 2.069. or Ha is accepted, which means that there is an influence of service quality on customer satisfaction at UD Mawar, Tuindrao village. The conclusion of the study is that there is an effect of service quality on customer satisfaction at UD Mawar in Tuindrao village. Researchers' suggestions: 1) For UD Mawar in Tuindrao village, they should maintain service quality and customer satisfaction, one of which is by choosing employees who have the ability to provide services, add types of products and pay more attention to the quality of the products sold so that they can increase consumer satisfaction. 2) For future researchers, it is suggested to be able to use even more data, so that the research is even better and it is hoped that it can develop the results of this research and become a reference.